- Realme C67
Layar IPS LCD 6,72 inci dengan refresh rate 90Hz, resolusi 1080 x 2400 piksel.
Belum dilindungi oleh pelindung layar khusus dan juga memiliki sertifikasi IP54.
Pemenang: Infinix Note 40 4G menawarkan layar yang lebih besar dengan teknologi AMOLED dan refresh rate yang lebih tinggi.
BACA JUGA:6 Keunggulan HP Infinix Zero 40 5G yang Tidak Ada di Smartphone Lain, Auto Ghoib Nih!
BACA JUGA:Wajib Tau Sebelum Beli! Suka Duka Pakai HP Infinix Hot 40i, Menurut Kamu Worth It Dibeli Ngga?
Sistem Operasi:
- Infinix Note 40 4G
Android 14 dengan XOS 14.
- Realme C67
Android 14 dengan Realme UI.
Pemenang: Sama-sama menggunakan Android 14, tanpa perbedaan yang signifikan.
BACA JUGA:Perbandingan Infinix Zero 40 5G dan Infinix GT 20 Pro, Mana yang Lebih Cocok untuk Bermain Game?
Chipset
- Infinix Note 40 4G