BACAKORAN.CO - Belum lama ini, CEO Apple, Tim Cook, bertemu Presiden Joko Widodo.
Pertemuan tersebut, Apple berencana untuk berinvestasi di Indonesia sebesar Rp1,6 triliun.
Investasi akan meliputi pembangunan pabrik dan pendirian Apple Store di Indonesia.
Kabar ini disambut dengan antusias oleh sebagian masyarakat Indonesia.
BACA JUGA:Founder Sriwijaya Air Terjerat Kasus Korupsi Timah, Perusahaan Angkat Bicara, Simak Penjelasannya!
BACA JUGA:Mencekam! 4 TNI Gugur Ditembak OPM, Bakar Fasilitas Sekolah, Ini Aksi Terornya!
Apple tidak hanya berfokus pada Indonesia.
Perusahaan tersebut juga akan melakukan investasi di Vietnam dan India.
Keputusan ini didasari oleh biaya tenaga kerja yang lebih murah.
Berpotensi pertumbuhan pasar yang menarik di kedua negara tersebut.
Berdasarkan data, India memiliki populasi yang jauh lebih besar.
BACA JUGA:Nasib Rupiah Hari Ini Saat The Fed Kembali Tahan Suku Bunga Acuan
Yang merupakan negara dengan jumlah pengguna smartphone terbanyak kedua di dunia setelah China.
Meskipun pangsa pasar Apple di India masih kecil, sekitar 6,6 persen, dibandingkan dengan Samsung yang memiliki pangsa pasar sekitar 18 persen.