Memori ini juga didukung oleh dapur pacu octa-core Unisoc T612 yang bisa meningkatkan performa ponsel.
Sedangkan pada sisi baterainya, Realme C51s ini juga memiliki baterai jumbo.
Dengan kapasitas 5000 mAh dan didukung dengan pengisian daya cepat 33W SUPERVOOC.
BACA JUGA:Terungkap! ini Tanggal Perilisan Realme C67 5G, Gunakan Sensor Kamera 50MP
Sehingga tahan untuk berbagai kebutuhan penggunaan sehari-hari.
Tak hanya itu, Realme C51s ini juga ramah digunakan dalam berbagai kondisi cuaca.
Hal ini dikarenakan ponsel ini telah memiliki IP54 Dust and Water Resistance.
Realme ini juga memiliki harga yang cukup terjangkau, dibanderol Rp 1.7 jutaan.
BACA JUGA:Super Ngebut, Review Realme GT5 dengan RAM 24 GB dan Fast Charging 240W
Meskipun harganya murah, ponsel ini memberikan spesifikasi yang tidak kalah menarik dari smartphone lainnya.
Itulah spesifikasi yang tersedia di dalam ponsel Realme C51s yang bisa kamu jadikan pilihan untuk membeli hp.
Dengan harga yang terjangkau, Realme C51s ini juga memberikan kesan yang menarik.
Sehingga smartphone ini menjadi produk yang layak untuk dibeli dan kamu gunakan. Semoga bermanfaat!