3 Tips Melatih Burung Kutilang Agar Memiliki Kicau yang Indah dan Aktif Sepanjang Hari, Bikin Makin Gacor Cuy

Minggu 09 Jun 2024 - 16:16 WIB
Reporter : Desta
Editor : Desta

Kamu dapat melatih burung dengan merekam suara-suara burung master yang kicauannya paling bagus.

Proses ini lah yang disebut juga dengan mastering atau memaster burung.

3. Menggunakan perangkat Elektronik.


rekomendasi burung kutilang kicauan paling gacor--Youtube/Burung Ku Terbang berkicau

Sudah menjadi hal umum bagi para pecinta burung yang ingin melakukan pemasteran, penggunaan perangkat elektronik tentu dapat sangat membantu.

BACA JUGA:6 Penyebab Bulu Burung Kutilang Rontok, Benarkah Karena Stress? Simak Faktanya di Sini...

Karena kamu tidak perlu memelihara banyak burung master, untuk menjadi contoh kicauan merdunya.

Karena suara-suara burung master sudah direkam ke dalam media elektronik dan dapat didengarkan ke burung peliharaanmu.

Banyak dari Kicau mania sejak dulu sudah membuktikan, cara memaster burung dengan metode ini jauh lebih mudah, efesien, ekonomis dengan hasil yang maksimal.

Coba Anda bandingkan kalau kamu membeli 5 ekor burung master berkualitas baik yang sudah gacor?

BACA JUGA:6 Rekomedasi Pakan Burung Kutilang Agar Makin Sehat dan Gacor, Yuk Kicau Mania Cobain Sekarang...

Secara tidak langsung kamu juga ikut mendukung program Pemerintah dalam Konservasi Pelestarian Alam.

Salah satu kunci keberhasilan dalam memaster burung adalah Karakter suara burung master harus cocok dan sesuai dengan karakter dasar suara lagu burung yang akan di master.

Itulah beberpa tips yang dapat kamu lakukan jika menginginkan burung seperti kutilang dan murai makin gacor suaranya.

Kategori :