Top 4 Toner Skintific Terbaik dan Best Seller! Bawa Kamu Ke Era Glowing Girls, Intip Formulasinya Yok...

Selasa 25 Jun 2024 - 16:28 WIB
Reporter : Yanti D.P
Editor : Yanti D.P

BACAKORAN.CO - Di Indonesia toner skintific menjadi yang paling populer dan banyak digunakan oleh siapapun.

Mulai dari jerawat, wajah yang kering, pori-pori besar, beruntusan, Redness dan berbagai masalah kulit lainnya, toner skintific ini mantul semua.

Walau harga toner skintific lumayan tinggi tapi rasanya sangat worth it untuk dibeli mengingat formulasi nya ampuh banget.

Juga diingat bahwa toner merupakan bagian dari basic Skin Care yang tidak boleh di skip pemakaiannya setiap hari.

BACA JUGA:Kulit Kering Plis Jauh-jauh Deh! 6 Toner Hydrating Nampol Hempas Dry Skin Girls...

BACA JUGA:4 Toner Exfoliasi Terbaik yang Viral 2024! Angkat Seluruh Sel Kulit Mati, Memberikan Efek Cerah dan Fresh...

Kamu menjalankan basic skincare dengan baik maka kulit kamu akan teregenerasi dengan baik juga Girls.

So  ini 4 Skintific toner terbaik yang bisa kamu coba dan mungkin bisa ngebantu berbagai masalah kulit yang kamu alami.

1. Skintific 5% Toner AHA BHA 


Skintific 5% Toner AHA BHA --lazada

Toner eksfoliasi dengan rasio konsentrasi efektif gabungan antara AHA, BHA, & PHA yang dapat membersihkan sel kulit mati secara maksimal dan bisa untuk all skin type.

Dengan kandungan tambahan Niacinamide yang dapat membuat kulit wajah tampak lebih cerah dan Ceramide yang dapat merawat dan menjaga skin barrier agar tetap sehat.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Toner Dengan Kandungan Calendula, Bikin Wajah Bersih Bebas Noda, Yuk Simak..

BACA JUGA:6 Rekomendasi Toner Untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat, Bikin Cerah Glowing Maksimal

5% AHA BHA PHA: Eksfoliator yang efektif membersihkan kulit wajah dari sel kulit mati dan kandungan Niacinamide membantu mencerahkan kulit wajah, ceramide untuk menutrisi dan menjaga skin barrier kulit.

2. Skintific 5X Ceremide Toner 


Skintific 5x Ceremide Toner--shopee

Toner yang dapat digunakan sehari-hari untuk menenangkan kulit saat skin barrier sedang terganggu, membantu proses perbaikan skin barrier dan menjaga kulit agar tetap sehat.

Memiliki kandungan 5 jenis Ceramide yang berbeda yang baik untuk menjaga barier kulit, ditambah kandungan probiotik kompleks yang dapat meningkatkan sel mikrobioma kulit untuk mengurangi permasalahan kulit.

BACA JUGA:Top Bestseller! 4 Skincare Korea Untuk Mencerahkan Wajah dan Menghilangkan Bekas Jerawat, Yuk Cobain...

Kategori :