- Tahap Keempat: Oktober-Desember 2024
Untuk mengetahui apakah kamu termasuk kategori Keluarga Penerima Manfaat (KPM), maka kamu harus mengikuti langkah-langkah berikut ini:
BACA JUGA:Kabar Baik, Bansos BNPT Tahap 3 Bulan April - Mei Cair, Segera Cek Disini! Berikut Caranya...
1. Melalui Situs Web Kemensos
- Akses situs melalui cekbansos.kemensos.go.id.
- Masukkan data yang diperlukan termasuk provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa/kelurahan kamu.
- Lengkapi data dengan nama sesuai KTP dan kode verifikasi yang disediakan.
- Klik "cari data" untuk mengetahui status kamu sebagai penerima bansos.
2. Melalui Aplikasi Cek Bansos
- Unduh aplikasi "Cek Bansos" dari Kementerian Sosial melalui hp kamu.
- Lakukan pendaftaran dengan mengisi data pribadi kamu termasuk nomor Kartu Keluarga dan NIK.
- Unggah foto KTP dan selfie bersama KTP untuk melakukan verifikasi akun.