BACAKORAN.CO - Hai, sobat bacakoran.co! Siapa nih yang suka sama pepaya?
Buah yang satu ini memang terkenal punya banyak manfaat untuk kesehatan.
Tapi, tahu nggak sih, ternyata daun pepaya juga punya banyak khasiat yang luar biasa, terutama buat kita para wanita dewasa.
Yuk, kita intip apa aja manfaat daun pepaya yang wajib kamu tahu!
BACA JUGA:Gampang Dicari! Inilah 7 Jenis Daun yang Ampuh Menurunkan Tekanan Darah, Bye-bye Hipertensi...
Manfaat Daun Pepaya
1. Mengatasi Nyeri Haid
Nyeri haid adalah masalah yang sering bikin kita nggak nyaman, kan?
Nah, daun pepaya bisa jadi solusi alami buat mengurangi nyeri haid.
BACA JUGA:Inilah 7 Manfaat Daun Mengkudu Buat Kesehatan, Salah Satunya Bisa Mengontrol Tekanan Darah
BACA JUGA:Gak Perlu Obat, 5 Daun Ini Ampuh Turunkan Kolesterol Tinggi, Apa Saja?
Daun pepaya mengandung enzim papain yang dapat membantu meredakan kram perut dan nyeri saat menstruasi.
Cukup konsumsi rebusan daun pepaya secara rutin untuk mendapatkan manfaat ini.
2. Menjaga Kesehatan Kulit