Layar
Layar Oppo Reno 12 5G sudah dilengkapi dengan Corning Gorilla Glass 7 yang tahan gores.
Layarnya 3D Curve dengan panel AMOLED dan resolusi Full HD.
BACA JUGA:Tablet Seharga Kopi! Realme Pad Mini Harga Murah Spek Gahar, Bikin Kamu Makin Keren..
Gambar yang dihasilkan tajam dengan refresh rate 120Hz.
Bikin scrolling dan animasi jadi mulus banget!
Performa dan Spesifikasi
Oppo Reno 12 5G ditenagai oleh chipset Dimensity 7300 yang baru.
Dengan RAM 12GB dan penyimpanan internal 256GB, performanya dijamin ngebut!
Skor AnTuTu-nya mencapai 623.585, cukup impresif meski bukan smartphone gaming.
Performa multitasking dan gaming ringan pasti lancar jaya.
Kamera
Untuk sektor kamera, Oppo Reno 12 5G dilengkapi tiga kamera belakang.