Saat ini banyak orang tua memberikan anak mainan berupa gadget HP, anak bisa bermain berjam-jam hingga sampai kecanduan dan ini banyak sekali video yang beredar di sosial media. Kecanduan handphone bisa berdampak buruk bagi tumbuh kembang anak, karena itu kita semua tidak ingin anak kita kecanduan kan moms. Ini loh cara ampuh supaya anak tidak terus main HP dan kecanduan gadget.
Ini Cara Ampuh Mengatasi Anak Kecanduan HP
1. Membatasi Waktu Penggunaan HP
Untuk mengurangi ketergantungan anak pada gadget, kamu perlu membatasi durasi penggunaannya sesuai umur anak. Di artikel American Academy of Pediatrics (2013) dan Canadian Pediatric Society (2010) terdapat pedoman untuk waktu screen time sebagai berikut:- Anak di bawah usia 2 tahun: tidak boleh dibiarkan bermain gadget sendiri, termasuk TV, smartphone, dan tablet.
- Anak-anak usia 2-4 tahun: kurang dari satu jam sehari.
- Usia 5 tahun ke atas: sebaiknya tidak lebih dari dua jam sehari untuk penggunaan rekreasi (tidak termasuk kebutuhan belajar).
2. Tentukan Jadwal Agar Tidak Jadi Kecanduan HP
baca juga : Kamu Takut Si Kecil Buka Aplikasi “Aneh”, Ini Loh Aplikasi Pengawasan Anak Ibu juga bisa menentukan jadwal yang sesuai untuk anak bermain gadget, apapun gadgetnya. Beri Si Kecil pilihan untuk menonton TV, menggunakan laptop, dan lain-lain.
Kategori :