Gak Mau Salah Pilih? Ini Perbedaan Realme C51 dan C53 Juara Kelas Entry Level, Yuk Cek Sekarang!

Selasa 06 Aug 2024 - 13:15 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

BACAKORAN.CO - Halo Sobat Tecno! Kamu lagi bingung memilih antara Realme C51 dan Realme C53, jangan khawatir!

Kali ini tim bacakoran.co bakal ngebahas secara mendalam perbedaan dan kelebihan dari kedua HP ini.

Supaya kamu bisa menentukan pilihan yang tepat.

Dengan perbedaan harga yang hanya Rp 200.000.

BACA JUGA:7 HP Oppo Terbaru 2024 RAM 12GB dan Kamera 108MP OIS, Dijamin Bikin Kamu Paling Kece!

BACA JUGA:Gaming Makin Seru! Tecno Pova 6 Pro Rilis di Indonesia, Sama atau Lebih Gahar dari Sebelumnya?

Yaitu Rp 1,9 juta untuk Realme C51 dan Rp 2,1 juta untuk Realme C53.

Apa sih yang membuat keduanya berbeda? Yuk, simak ulasannya!

Desain

Dari segi desain, Realme C51 dan Realme C53 punya banyak kesamaan.

Keduanya mengusung tampilan modern dengan finishing warna yang menarik dan desain setup kamera yang kekinian.

BACA JUGA:Keren! Intip 3 HP Realme Terbaru Agustus 2024, Fitur Gahar, Harga Bersahabat, Rugi Jika Terlewat..

BACA JUGA:Dari Pada Tablet Halu Mending Itel Dpad Gen 2, Solid, Kencang, Harga Bersahabat!

Bodinya flat dengan tombol power yang menyatu dengan sensor sidik jari di samping.

Sayangnya, kedua HP ini hanya dibekali dengan single speaker atau mono.

Kategori :