Para Moms Merapat! 6 Amalan Penting ala Ustaz Adi Hidayat untuk Ibu Hamil, Nomor 4 Wajib Banget Dicoba

Rabu 07 Aug 2024 - 06:00 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

2. Meneladani Amalan Nabi Zakaria


Amalan nabi Zakaria untuk Ibu hamil--ibupedia.com

Nabi Zakaria merupakan salah satu nabi yang dikenal memiliki keturunan meskipun usia istrinya sudah sepuh.

Hal ini merupakan mukjizat dari Allah yang dipercayai terjadi.

BACA JUGA:Gawat! Ternyata Puasa di Hari Jumat Tidak Boleh Lho, Kok Bisa? Begini Penjelasan Ustaz Adi Hidayat..

BACA JUGA:Terungkap! Kenapa Berbeda Mazhab di Setiap Negara? Begini Penjelasan Ustaz Adi Hidayat...

Karena amalan-amalan yang dilakukan oleh Nabi Zakaria dan istrinya.

Ayat-ayat dalam Al-Quran, seperti Surah Ali Imran ayat 38-39.

Menjelaskan tentang peristiwa ini dengan detail.

Amalan-amalan ini mengandung doa-doa yang sangat penting.

Untuk menjaga kesehatan janin dan mendapatkan perlindungan dari Allah.

BACA JUGA:3 Doa yang Sering Rasulullah Baca Setelah Shalat Lima Waktu, Apa Aja? Inilah Penjelasan Ustaz Adi Hidayat..

BACA JUGA:Dahsyat! 4 Keutamaan Istighfar Sebelum Subuh Menurut Penjelasan Ustaz Adi Hidayat, Apa Aja Sih?

3. Berusaha dan Berdoa dengan Taqwa


Berusaha taqwa salah satu amalan penting untuk Ibu hamil--theasianparent.com

Taqwa atau ketakwaan kepada Allah merupakan kunci dalam menjalani setiap amalan.

Kategori :