5. Membunuh Bakteri dan Cacing
Biji pepaya dapat membantu menurunkan berat badan--Pinterest
BACA JUGA:Info Ternak, Cara Mengobati Kelinci Mencret Menggunakan Daun Pepaya, Berikut Tipsnya...
Biji pepaya sangat kaya akan manfaatnya ketika kalian mengkonsumsi biji pepaya, karena dipercaya bisa menghilangkan bakteri dan cacing di dalam usus.
Biji pepaya dapat membantu mengatasi bakteri penyebab tipus, demam berdarah dan bakteri salmonella.
6. Menurunkan Kolesterol Jahat
Biji pepaya dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh--Pinterest
Biji pepaya terbukti dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat yang ada dalam tubuh.
Dikarenakan biji pepaya mengandung asam oleat yang dapat membangtu menurunkan kadar kolesterol jahat.
Dengan mengkonsumsi biji pepaya juga akan meningkatkan Kesehatan jantung dan menurunkan resiko terkena stroke.
Itulah 6 manfaat dari biji pepaya yang sangat membantu bagi kesehatan tubuh, gimana nih berstie? Apa kalian masih mau buang biji pepaya?