7 Tips Cara Menanam Buah Anggur Dalam Pot yang Praktis untuk Pemula, Jamin Tumbuh Subur dan Lebat! Cobain Deh

Selasa 03 Sep 2024 - 22:57 WIB
Reporter : Chairil
Editor : Chairil

Menjaga kebersihan pot dan area sekitar tanaman juga membantu mencegah serangan penyakit.

BACA JUGA:6 Manfaat Tanaman Adam Hawan Bagi Kesehatan, Obat Herbal Alami yang Harus Ada Dirumah Nih Moms!

7. Panen

Tanaman anggur biasanya mulai berbuah setelah 2-3 tahun penanaman.

Buah anggur siap dipanen ketika telah matang dengan warna yang sesuai varietasnya dan rasanya manis.

Panen dilakukan dengan memotong tandan anggur menggunakan gunting yang bersih.

BACA JUGA:Wow! 5 Manfaat Tanaman Rosella Yang Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Cegah Kanker dan Obesitas Lho...

Itulah 7 cara menanam buah anggur di dalam pot yang mudah untuk pemula semoga berhasil.*

Kategori :