BACAKORAN.CO - Wah, buat kalian yang lagi galau milih jurusan buat SNBP Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) 2025, tenang aja!
Artikel ini bakal kasih bocoran lengkap tentang 63 jurusan dan daya tampung SNBP di Universitas Negeri Yogyakarta khusus buat jenjang Sarjana S1.
Kalau kamu mau aman dan punya strategi biar bisa lolos SNBP, wajib banget cek infonya sampai habis.
Kamu pasti udah nggak asing lagi sama UNY, kan?
Kampus yang berlokasi di kota pelajar Jogja ini emang terkenal banget!
Selain suasana kotanya yang asik dan penuh budaya, UNY juga punya segudang jurusan kece dengan akreditasi top.
Jadi, buat kamu yang mau kuliah di Jogja, UNY bisa jadi pilihan yang nggak boleh dilewatin.
Nah, jangan sampai ketinggalan ya, karena ada jurusan di UNY yang kuotanya paling banyak dan itu bisa jadi peluang besar buat kamu.
Siapa tau, pilihan jurusan nomor 47 yang punya kuota terbanyak ini jadi jalan ninja kamu buat tembus SNBP!
Penasaran? Yuk, kita intip satu-satu daftar daya tampung SNBP Universitas Negeri Yogyakarta.
1. 362001 - Sarjana Pendidikan Matematika: 16