Ganti alas kandang secara rutin dan hindari genangan air.
Kambing yang dibiarkan hidup di lingkungan yang lembab lebih rentan terkena infeksi kuku.
6. Berikan Pakan yang Seimbang
Kesehatan kuku kambing juga sangat bergantung pada asupan nutrisi.
BACA JUGA:7 Ciri-ciri Kambing Sakit Kembung Kenali Gejala dan Cara Penanganannya, No 2 Bahaya Banget!
Pastikan kambing mendapatkan pakan yang seimbang dan kaya akan mineral seperti kalsium, fosfor, dan zinc.
Kekurangan nutrisi dapat melemahkan daya tahan tubuh kambing dan membuat mereka lebih rentan terkena infeksi.
7. Isolasi Kambing yang Terinfeksi
Jika ada kambing yang terinfeksi radang kuku, isolasi kambing tersebut dari kambing lain.
BACA JUGA:7 Ciri-Ciri Kambing Sakit Mandul Kenali Tanda-tanda yang Perlu Diobservasi, Gini Caranya!
Ini penting untuk mencegah penyebaran infeksi ke ternak lain.
Kambing yang terisolasi juga lebih mudah untuk dipantau dan diberikan perawatan khusus.
Itulah 7 cara mengatasi kambing sakit radang kuku para peternak wajib cobain tips ini di jamin ampuh.*