Nggak Mau Capek Naik Tangga? Cek Patokan Tinggi Anak Tangga yang Pas Buat Rumahmu!

Minggu 06 Oct 2024 - 11:07 WIB
Reporter : Ramadhan Evrin
Editor : Ramadhan Evrin

BACA JUGA:Banyak yang Belum Paham, Ternyata Ini Fungsi Ruang Tamu Beserta Ide Dekorasi di Rumah Modern yang Estetik!

Umumnya, luas bordes yang ideal berkisar antara 80–120 cm, dan ukurannya dapat disesuaikan dengan lebar tangga.

Selain sebagai tempat istirahat, bordes sering dimanfaatkan untuk menempatkan berbagai dekorasi seperti tanaman hias, hiasan dinding, atau patung-patung kecil.

Biasanya, bordes diletakkan setelah anak tangga ke-12.

Namun, jika jumlah anak tangga kurang dari 12, penggunaan bordes mungkin tidak terlalu diperlukan.

BACA JUGA:Cara Menghilangkan Cincin Noda Karat pada Toilet Duduk dan Mencegahnya Kembali, Dijamin Auto Kinclong!

BACA JUGA:9 Cara Kreatif Menyembunyikan TV di Rumah, Ruangan Jadi Lebih Rapi dan Tampak Estetik!

Itulah panduan untuk menentukan tinggi anak tangga yang ideal.

Pastikan kamu memperhatikan semua detail ini saat membangun tangga di rumah agar tangga tersebut aman, nyaman, dan juga mempercantik ruangan.

Semoga informasi ini bermanfaat!

Kategori :