BACA JUGA:5 Manfaat Madu bagi Kesehatan yang Bikin Kamu Penasaran, Apa Saja?
BACA JUGA:Bongkar! 5 Manfaat Madu Dicampuran Cuka Apel untuk Kesehatan yang Wajib Kamu Ketahui
Minuman ini dipercaya bisa bantu meredakan mual dengan cara yang alami dan aman.
2. Mengontrol Kenaikan Berat Badan
Bumil pasti tahu, menjaga kenaikan berat badan selama hamil itu penting banget.
Nah, meski madu manis dan mengandung gula, ternyata madu lebih sehat dibanding gula biasa. Kenapa?
BACA JUGA:3 Cara Pakai Madu untuk Hitamkan Uban dan Bikin Rambut Lebih Subur, Tanpa Efek Sampai Lho
Karena madu punya lebih banyak vitamin dan mineral yang baik buat tubuh.
Beberapa penelitian bahkan menyebutkan kalau mengganti gula dengan madu bisa membantu mencegah penambahan berat badan berlebihan dan menekan nafsu makan.
Jadi, madu bisa jadi pilihan pemanis yang lebih baik buat Bumil yang pengen kontrol berat badan selama kehamilan.
3. Mencegah Anemia
Anemia adalah masalah yang sering dialami oleh ibu hamil.
Kabar baiknya, madu mengandung zat besi dan magnesium yang bisa membantu Bumil mencegah anemia.
Zat besi penting banget buat produksi sel darah merah, sedangkan magnesium membantu meningkatkan kesehatan Bumil dan janin.
Tapi, perlu diingat, meskipun madu mengandung mineral ini, Bumil tetap nggak bisa hanya mengandalkan madu.