Terbongkar! Baim Wong Ungkap Modus Paula Verhouven yang Diduga Selingkuh, Ganti Nama Pria Jadi ini

Selasa 08 Oct 2024 - 18:59 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri

Apakah perceraian ini benar-benar karena orang ketiga atau ada faktor lain yang melatarbelakangi keputusan Baim Wong?

Masyarakat tentu berharap agar persoalan ini bisa segera menemukan titik terang.

Terlepas dari apapun alasannya, perpisahan pasangan ini menjadi kabar sedih bagi para penggemar yang selalu mendukung mereka selama ini.

BACA JUGA:Lagi, Isu Perceraian Baim Wong dan Paula Verhoeven Mencuat ke Publik, Nikita Mirzani: Ih Mau jadi Duda

BACA JUGA:Diduga Memang Ingin Berpisah, Andre Taulany Langsung Ajukan Banding Setelah Permohonan Cerai Ditolak PA

Kabar keretakan rumah tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven semakin santer terdengar belakangan ini.

Rumor ini mencuat setelah keduanya jarang tampil bersama di hadapan publik.

Salah satu momen yang menjadi sorotan adalah ketika Baim merayakan ulang tahun ayahnya, Johnny Wong, di mana ia menyebut bahwa Paula hanya berada di balik kamera sebagai sosok yang mengambil foto.

Kini, berita itu makin jelas dengan adanya kabar mengejutkan: Baim Wong resmi mengajukan gugatan cerai terhadap Paula Verhoeven di Pengadilan Agama Jakarta Selatan. Dikutip dari Tribunnews (8/10/24)

BACA JUGA:5 Kali Curi Motor Pria Ini Pernah Libatkan Kekasihnya, Hendak Ditangkap Tembak Polisi

BACA JUGA:Comeback Spektakuler! BABYMONSTER Siap Rilis Album Perdana 'DRIP' di November 2024

Gugatan ini telah terdaftar secara resmi pada Selasa, 8 Oktober 2024, dengan nomor perkara 3477/Pdt.G/2024/PA.JS.

Dalam gugatannya, Baim meminta cerai talak terhadap Paula, yang diketahui dengan nama lengkap Paula Verhoeven binti Eddy Verhoeven, sementara Baim terdaftar dengan nama Muhammad Ibrahim bin Johnny Djaelani.

Kuasa hukum Baim Wong, Fahmi Bachmid, juga telah mengonfirmasi kabar ini kepada media.

"Insya Allah, Baim Wong akan memberikan keterangan resmi terkait gugatan cerainya di Tiger Wong Entertainment, Bintaro, Jakarta Selatan, pada pukul 16.30 WIB," ujar Fahmi.

BACA JUGA:Rekonstruksi Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan, Nia Kurnia Sari Diperlakukan Kejam Oleh Indra Septiarman

Kategori :