Aman juga buat kulit sensitif dan ibu hamil!
Setelah dites, niacinamide-nya benar-benar 10% seperti yang diklaim, jadi kamu bisa pakai tanpa khawatir hasilnya overclaim.
5. Somethinc Level 1% Encapsulated Retinol
Mau mengatasi jerawat atau pori-pori besar?
BACA JUGA:3 Rekomendasi Lip Serum untuk Atasi Bibir Gelap dan Pecah-Pecah, Bikin Plumpy dan Cerah
BACA JUGA:Cantik Tanpa Kerutan? Ini 4 Rekomendasi Serum Anti-aging Lokal Murah Under 100K Aja
Somethinc Level 1% Retinol bisa jadi solusi! Kandungan retinolnya pas buat bantu mengencangkan dan mencegah penuaan.
Teknologi encapsulated-nya bikin iritasi lebih minim dan bisa dipakai rutin di malam hari.
Udah dicek doktif, dan hasilnya kandungan retinolnya sesuai klaim.
Gimana, tertarik buat coba salah satu serum di atas?
BACA JUGA:Ingin Kulit Halus dan Sehat? Ini 6 Rekomendasi Body Serum Terbaik untuk Atasi Kulit Kering
Semua produk ini udah terbukti aman dan nggak overclaim setelah melalui uji dokter detektif.
Ingat, hasil yang maksimal bisa kamu dapatkan kalau pakai rutin dan teliti sebelum beli. Selamat mencoba, ya!