BACAKORAN.CO - Belakang ini coklat Dubai kunafa tengah viral di Indonesia, dan banyak digandrungi.
Banyak orang berbondong-bondong untuk mencoba coklat Dubai yang viral ini, bahkan sampai merogoh kocek hingga jutaan rupiah.
Coklat Dubai ini terkenal dengan harganya yang cukup fantastis, kisaran Rp 500.000 bahkan lebih.
Coklat Dubai ini terkenal dengan isiannya yang manis, gurih, dan renyah, karena menggunakan kunafa dan kacang pistachio.
BACA JUGA:Auto Kalap Bestie! 4 Tempat Kuliner Banjarmasin yang Lezat dan Wajib Dicobain, Dijamin Mantul
Tak heran jika kebanyakan orang rela mengeluarkan uang untuk membeli coklat Dubai isian kunafa dan pistachio ini.
Namun, selain selain coklat nya, di Dubai juga memiliki kuliner yang ga kalah enaknya.
Mau tau apa saja kuliner khas Dubai yang enak dan lezat? Ayo simak artikel ini sobat!
Berikut ini tim bacakoran.co akan merekomendasikan kuliner khas Dubai yang wajib dicoba.
1. Shawarma
Shawarma--Kompas.com
Shawarma adalah hidangan khas Timur Tengah yang sangat populer di Dubai, meskipun asalnya dari daerah Levant.