BACAKORAN.CO - Sobat Peternak udah tau belum? cara mengolah daun ketepeng untuk pakan kambing.
Daun ketepeng sering dikenal sebagai tanaman herbal, memiliki banyak manfaat.
Selain digunakan sebagai obat tradisional, daun ketepeng juga bisa dijadikan pakan alternatif untuk kambing.
Kandungan nutrisi seperti protein, serat, dan mineral menjadikannya bermanfaat bagi kesehatan dan produktivitas kambing.
Agar lebih mudah dikonsumsi, daun ketepeng dapat diolah menjadi comboran (campuran pakan basah).
Tim bacakoran.co akan menjelaskan resep comboran daun ketepeng untuk pakan kambing.
Bahan-Bahan
1. 5 kg daun ketepeng segar
2. 1 kg dedak padi (bekatul)
3. 0,5 kg singkong rebus atau ampas tahu
4. 10 gram garam mineral
5. 4–5 liter air hangat
BACA JUGA:Rekomendasi Resep Comboran Daun Jati untuk Pakan Kambing yang Praktis dan Bernutrisi, Kuy Cobain!