8 Rekomendasi Drama Thailand Tentang Anak Sekolah yang Penuh Lika-liku, Dijamin Bikin Nostalgia!

Minggu 22 Dec 2024 - 16:00 WIB
Reporter : Ayu
Editor : Ayu

BACAKORAN.CO - Kepopuleran dama Thailand saat ini mulai menyaingi drakor dan dracin. 

Sebab, drama Thailand menyajikan berbagai macam cerita menarik dan seru, salah satunya tentang anak sekolah. 

Drama Thailand tentang anak sekolah memiliki daya tarik tersendiri bagi para penggemarnya. 

Biasanya, drama Thailand tentang anak sekolah ini akan menyajikan cerita tentang kehidupan remaja dengan kisah cinta penuh lika-liku, persahabatan, hingga mengejar mimpi. 

BACA JUGA:3 Rekomendasi Drama Thailand Tentang Kekuatan Super yang Seru, Dijamin Ketagihan!

BACA JUGA:3 Rekomendasi Drama Thailand Dibintangi Win Metawin Aktor Tampan yang Bikin Hati Meleleh, Dijamin Halu!

Mau tau apa saja drama Thailand tentang anak sekolah? Yuk simak disini! 

Berikut ini tim bacakoran.co akan merekomendasikan drama Thailand tentang anak sekolah yang seru. 

1. Boy For Rent


Boy For Rent--Video

Boy For Rent (2019) adalah drama Thailand yang mengisahkan dua wanita muda, Smile dan Liz, yang menghadapi masalah cinta. 

BACA JUGA:7 Rekomendasi Drama Thailand Genre Fantasi dengan Kisah Petualangan yang Penuh Imajinasi, Wajib Nonton!

BACA JUGA:5 Rekomendasi Drama Thailand Terbaik yang Dibintangi Luke Ishikawa dari Berbagai Genre, Dijamin Seru Banget!

Smile jatuh cinta pada seniornya, Kyro, tetapi ditolak karena dianggap terlalu kekanak-kanakan. 

Untuk belajar cara menarik perhatian pria, ia memutuskan untuk menyewa "Boy For Rent". 

Kategori :