bacakoran.co

Kajian Subuh, Jika Musibah Datang Bersabarlah, Itu Ujian Dari Allah Untuk Nikmat Yang Segera Datang

Kajian Subuh--

BACAKORAN.CO - Musibah kerap muncul tiba tiba, menyita perhatianmu, membuatmu mau tak mau agar terfokus padannya

Mencari celah agar amarahmu segera meledak, dan menyalahkan Tuhan atas semua yang terjadi

Syetan pun beraksi "Tuhan sangat jahat padamu kan ?" Bisiknya

Kemudian sedikit banyaknya, engkau pun mengangguk meski engkau paham bahwa itu adalah hal yang keliru

Ada apa denganmu ? 

BACA JUGA:Fiqih Islam, Jangan Merasa Paling Benar Dalam Menentukan Keputusan

Yang membisikimu adalah ia yang membuat ibu bapak kita keluar dari surga, tentunya ia pun menginginkan hal yang sama kepada kita

Bersabar tatkala di rundung permasalahan memanglah tak mudah, oleh karenanya balasannya sangatlah luar biasa.

Dan semestinya engkau tahu, tak hanya dirimu sahaja yang pernah sakit, bukan dirimu sahaja yang di singgahi musibah, semua pun sama.

Maka terlebih dahulu kabarkan pada hatimu, bahwa sebelum kebahagiaan tiba, ada derita yang harus dibayar.

BACA JUGA:Fiqih Islam, Larangan Meremehkan Kebaikan Orang Lain Sesama Muslim

Bahkan Nabi Muhammad SAW bersabda:

“Sungguh, besarnya pahala bersamaan dengan besarnya cobaan.

Apabila Allah mencintai suatu kaum, Dia akan menguji mereka.

Kajian Subuh, Jika Musibah Datang Bersabarlah, Itu Ujian Dari Allah Untuk Nikmat Yang Segera Datang

Reno Irawan

Reno Irawan


bacakoran.co - musibah kerap muncul tiba tiba, menyita perhatianmu, membuatmu mau tak mau agar terfokus padannya

mencari celah agar amarahmu segera meledak, dan menyalahkan tuhan atas semua yang terjadi

syetan pun beraksi "tuhan sangat jahat padamu kan ?" bisiknya

kemudian sedikit banyaknya, engkau pun mengangguk meski engkau paham bahwa itu adalah hal yang keliru

ada apa denganmu ? 

yang membisikimu adalah ia yang membuat ibu bapak kita keluar dari surga, tentunya ia pun menginginkan hal yang sama kepada kita

bersabar tatkala di rundung permasalahan memanglah tak mudah, oleh karenanya balasannya sangatlah luar biasa.

dan semestinya engkau tahu, tak hanya dirimu sahaja yang pernah sakit, bukan dirimu sahaja yang di singgahi musibah, semua pun sama.

maka terlebih dahulu kabarkan pada hatimu, bahwa sebelum kebahagiaan tiba, ada derita yang harus dibayar.

bahkan nabi muhammad saw bersabda:

“sungguh, besarnya pahala bersamaan dengan besarnya cobaan.

apabila allah mencintai suatu kaum, dia akan menguji mereka.

barangsiapa yang rela, maka baginya ridha-nya, dan barang siapa yang benci, maka ia akan mendapatkan kebencian-nya,” (hr. at tirmidzi).

ketika datang masa sulit jangan hanya melihat ke depan dan memikirkan betapa sulitnya.

tetapi sesekali tengoklah ke belakang, sebanyak apa nikmat yang sudah engkau terima juga rasakan.

selamat menjalankan ibadah sholat subuh, semoga allah menerima amal ibadah kita, aamiin.*

Tag
Share