4 Tempat Kuliner Khas Lombok Ini Wajib Dijajal Ketika Berwisata Dipulau Seribu Masjid
Omah Cobek resto di Lombok--
BACAKORAN.CO-Lombok tak hanya terkenal dengan wisata alamnya yang indah, namun wisata kulinernya pun tak kalah menggugah.
Di Mataram Lombok sendiri terdapat berbagai macam pilihan tempat kulineran yang jadi favorit para wisatawan bila berkunjung ke Mataram Lombok.
Kulineran makanan lokal yang khas tentu menjadi salah satu hal yang banyak dicari oleh para wisatawan yang berlibur ke suatu daerah, termask di Mataram Lombok.
Tempat kulineran lokal khas Lombok yang berlokasi di Kota Mataram ini tempatnya nyaman dan menunya variatif.
Disini wisatawan dapat menikmati masakah lokal khas Lombok, mulai dari beberuk, urap, pelecing kangkung, dan lainnya.
BACA JUGA:Bukan Cuma Rendang Kuliner Khas Minang Yang Enak, 8 Sajian Lezat Wajib Dicoba Saat ke Padang
Menariknya, pilihan tempat kuliner di Mataram Lombok yang dibagikan berikut ini juga menjadi salah satu tempat favorit para wisatawan untuk kulineran makanan lokal khas Lombok.
Inilah beberapa pilihan tempat kulineran makanan lokal di Mataram Lombok, yang jadi buruan para wisatawan.
1. Omah Cobek
Tempat kulineran masakan khas Lombok selanjutnya yang tak kalah enak dan paling populer di Kota Mataram adalah di restoran ‘Omah Cobek’.
Yang menawarkan menu seperti sop iga sapi, bebek bakar dan lainnya. Tempat wisata kuliner ini buka dari pukul 10.00 – 22.00. Untuk alamatnya terdapat di Jl. Maktal No.6, Cilinaya, Kec. Cakranegara, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat.
BACA JUGA:7 Kuliner Khas Lampung Yang Wajib Kamu Coba, No 2 Jarang Ditemui
2. Rumah Makan Kania
Pilihan tempat kulineran masakan khas Lombok di Kota Mataram adalah ‘Rumah Makan Kania’. Yang menawarkan aneka menu masakan enak dan rating tertinggi.