bacakoran.co

Sunscreen Lokal Untuk Kaum Low Budget, Harga Dibawah 30 Ribu!

--

BACAKORAN.CO – Buat kamu yang masih bingung atau pemula yang mau coba pake sunscreen, gak perlu khawatir karena disini akan direkomendasikan sunscreen dengan harga affordable yang cocok untuk semua jenis kulit.

Seperti yang kita ketahui bahwa sunscreen adalah loton pelindung yang melindungi dari paparan sinar matahari yang bisa mneyerap kedaalm lapisan teratas kulit.

Sunscreen melindungi kulit dari kerusakan seperti terbakar sinar matahari, keriput dan hiperpigmentasi, juga dapat menurunkan resiko kanker kulit.

Sunscreen tidak hanya dipakai pada saat beraktivitas di luar ruangan, namun juga perlu dipakai setiap hari meski hanya beraktivitas didalam rumah atau ketika mendung.

BACA JUGA:4 Sunscreen High End Bikin Putih Dan Ampuh Hilangkan Bekas jerawat, Cuma Ratusan Ribu di Shopee Bikin Glowing

Menurut para ahli, waktu yang tepat untuk memakai sunscreen adalah 30 sampai 40 menit sebelum kamu hendak berada diluar ruangan atau terpapar sinar matahari.

Berikut ini adalah rekomendasi sunscreen local dari brand-barnd ternama yang pastinya mempunyai kualitas yang bagus dengan harga yang affordable.

1. Implora Perfect Shield Sunscreen

Sunsreen implora ini dengan SPF 40+++ yang memiliki 3 bahan kandungan utama yaitu hyaluronic acid, almond extract dan aloevera extract.

Dengan kandungan tersebut, sunscreen ini dapat membuat kulit tampak lebih cerah, menghidrasi dan menutrisi kulit, tidak menimbulkan whitecast dan dilengkapi dengan formula yang ringan serta mudah meresap.

BACA JUGA:Jangan Salah Pilih! Ini 6 Produk Sunscreen Yang Cocok Agar Terhindar Dari Flex Akibat Sinar Matahari Langsung

2. Wardah UV Shield Essential Sunscreen

Sunscreen Lokal Untuk Kaum Low Budget, Harga Dibawah 30 Ribu!

Higma Rizki

Hendra Agustian


bacakoran.co – buat kamu yang masih bingung atau pemula yang mau coba pake gak perlu khawatir karena disini akan direkomendasikan sunscreen dengan harga yang cocok untuk semua jenis

seperti yang kita ketahui bahwa sunscreen adalah loton pelindung yang melindungi dari paparan sinar matahari yang bisa mneyerap kedaalm lapisan teratas kulit.

sunscreen melindungi kulit dari kerusakan seperti terbakar sinar matahari, keriput dan hiperpigmentasi, juga dapat menurunkan resiko kanker kulit.

sunscreen tidak hanya dipakai pada saat di luar ruangan, namun juga perlu dipakai setiap hari meski hanya beraktivitas didalam rumah atau ketika mendung.

menurut para ahli, waktu yang tepat untuk memakai sunscreen adalah 30 sampai 40 menit sebelum kamu hendak berada diluar ruangan atau terpapar sinar

berikut ini adalah rekomendasi sunscreen local dari brand-barnd ternama yang pastinya mempunyai kualitas yang bagus dengan harga yang affordable.

1. implora perfect shield sunscreen

sunsreen implora ini dengan spf 40+++ yang memiliki 3 bahan kandungan utama yaitu hyaluronic acid, almond extract dan aloevera extract.

dengan kandungan tersebut, sunscreen ini dapat membuat kulit tampak lebih cerah, menghidrasi dan menutrisi kulit, tidak menimbulkan whitecast dan dilengkapi dengan formula yang ringan serta mudah meresap.

2. wardah uv shield essential sunscreen

sunscreen ini memiliki spf 35 pa++ yang dapat memberikan perlindungan pada wajah untuk melakukan aktivitas sehari-hari baik di dalam ataupun diluar ruangan.

penggunaan sunscreen ini dapat mengurangi kulit wajah yang kusam dari paparan blue light, mencegah penuaan dini, menghindari munculnya bintik hitam dan melindungi resiko kanker kulit.

3. nuface cover me sun shield

nuface sunscreen ini diperkaya dengan 5 ekstrak alami dan tekstur yang terasa ringan cepat merap di wajah.

sunscreen ini dapat melindungi kulit dari paparan sinar uv a, b dan blue light yang dihasilkan dari penggunaan gadget.

selain melindungi kulit dari paparan sinar matahri, sunscreen ini juga dapat melembabkan, meutrisi kulit sehingga aman dan nyaman saat beraktivitas seari-hari baik didalam maupun diluar ruangan.

4. omg uv barrier sunscreen

sunscreen ini memiliki spf 50 pa+++ dan mengandung peach extract serta serum vitamin b3+c+e.

dengan kandungan tersebut, sunscreen ini berfungsi strategis untuk efek wajah cerah instan sejak pemakaian pertama dan tahan lama seharian, juga membuat wajah tampak lebih cerah signifikan dalam 2 minggu.

5. pigeon teens everyday sunscreen

sunscreen pigeon ini memiliki spf 35 pa+++ yang diformulasikan dengan sun protection agent untuk melindungi kulit dari paparan sinar uva dan uvb.

selain itu, sunscreen ini juga mengandung antioksidan dari double action agent dan aloevera extract yang menjaga kulit dari polusi dan radikal bebas serta membantu menjaga kelembaban kulit.

6. pond’s uv protec sun serum

sunscreen ini memiliki kandungan uv protect dan sun serum niacinamide-c yang memberi perlindungan terhadap uva/uvb, blue light sekaligus mencerahkan wajah.

sunscreen ini memiliki tekstur yang ringan, cepat meresap, no whitecast, bo il dan tidak mengandung alcohol.

 

Tag
Share