bacakoran.co

Bun, Keliling Dunia Dari Bogor Cuma Bayar Rp35 Ribu, Emang Boleh? Cuma di Nicoles River Park Lho

Destinasi wisata Nicole's River Park wajib kamu kunjungi bersama keluarga -YouTube - delviyenty -

BACAKORAN.CO - Tempat rekreasi keluarga Nicole's River Park di Kabupaten Bogor, Jawa Barat hadir mengusung tema "One Stop Recreation Park" dengan beragam spot foto Instagramable berupa miniatur landmark dari berbagai negara.

 

Nicole’s River Park Bogor adalah tempat wisata baru yang resmi dibuka pada pertengahan Desember 2022.

 

Tempat wisata ini merupakan bagian dari Brasco Group, sebuah perusahaan yang bergerak di bidang fashion dan lifestyle.

 

Nama Nicole’s River Park diambil dari nama putri dari pemilik Brasco Group, yaitu Nicole Brasco.

 

BACA JUGA:Bestie, Emang Boleh Exhibition Sekeren ini? Tiket Masuknya Kurang dari 1 Rupiah, Bisa Jadi Wish List Liburan!

 

BACA JUGA:5 Alasan Megapa Banda Neira Menjadi Wishlist yang Wajib Dikunjungi Bersama Keluarga di Tahun Baru

 

Yaitu tempat rekreasi keluarga yang menyediakan berbagai fasilitas dan pengalaman menarik dalam satu lokasi.

 

Terdapat ikon-ikon destinasi wisata luar negeri, seperti Jepang, Korea, Santorini (Yunani), China, dan negara-negara lain di Eropa.

 

Adapun sejumlah wahana yang bisa dikunjungi termasuk area mini zoo.

 

Kamu dapat melihat dan ikut memberi makan binatang, seperti burung hantu, ayam brahma, rusa tutul, kelinci, dan kambing ceko.

 

BACA JUGA:4 Rekomendasi Tempat Terbaik Melihat Keajaiban Cahaya Aurora di Islandia, Cocok Untuk Liburan Tahun Baru Nih!

 

BACA JUGA:Para Wibu Wajib Tahu! Budget Liburan Ke Negeri Sakura Segini Ya...

 

Nicole's River Park merupakan tempat wisata yang terletak di Bogor yang cocok kamu kunjungi bersama keluarga. 

 


Destinasi yang wajib dikunjungi liburan akhir tahun -Salsawisata.com-

 

Spot liburan ini memiliki beragam spot foto Instagramable berupa replika dari berbagai negara.

 

Tempat wisata Puncak ini menawarkan berbagai spot foto menarik dengan tema negara-negara di dunia, seperti Jepang, Korea, Yunani, China, dan Eropa.

 

Selain itu, kamu juga bisa menikmati fasilitas lainnya, seperti mini zoo, factory outlet, chocolaterie, resto, dan carnival.

 

BACA JUGA:Viral Destinasi Wisata Keliling Dunia di Bogor Dari Tembok China Sampai Menara Eiffel, Cuma Bayar Segini Lho

 

BACA JUGA:Lagi Viral! Wisata Baru di Sumsel Gampling dan Restoran Terapung, Wajib Dikunjungi Saat Nataru 2024

 

Nicole's River Park tepatnya berlokasi di Jalan Raya Puncak-Cianjur No.57, Cipayung Datar, Megamendung, Bogor, Jawa Barat.

 

Untuk mengunjungi Nicole's River Park, kamu dapat memasuki tol Jagorawi.

 

Kemudian, kamu bisa keluar di Taman Safari/Puncak/Bandung dan lanjutkan ke Jl. Raya Puncak-Cianjur.

 

Tempat wisata dengan spot foto ikonik di Jepang, Korea, hingga Santorini ini berada di bagian kiri jalan.

 

BACA JUGA:Terapi Mental Health Gak Perlu ke Psikolog! Rekomendasi Pantai di Bangka Belitung Ini Bisa Jadi Solusi

 

BACA JUGA:Cocok Untuk Nikmatin Sunset! Tapan Busik Cugung Abas Jadi Rekomendasi Libur Nataru Masyarakat Bengkulu

 

Objek wisata ini beroperasi atau buka setiap hari, baik hari biasa (weekdays) maupun akhir pekan (weekend).

 

Adapun jam buka dari destinasi wisata Bogor yang satu ini mulai dari pukul 08.00 - 20.00 WIB pada weekdays.

 

Sedangkan pada weekend, dibuka lebih awal pada pukul 07.00 – 20.00 WIB.

 

Harga tiket masuk Nicoles River Park

 

BACA JUGA:Gas bro! Wisata di Gunung Papandayan yang Hype abis, Berikut Harga Tiket, dan Daftar Objek Wisatanya...

 

BACA JUGA:Mahakarya Sejarah, Ini 7 Fakta Kelok Sembilan Payakumbuh yang Ciamik

 

- Weekday: Rp35.000

 

- Weekend: Rp40.000

 

Harga Tiket Masuk + Castle

 

- Weekday: Rp65.000

 

BACA JUGA:Healing Akhir Pekan di Wonosobo, Nih Wisata Maha Sky Batu Angkruk yang Instagramble Sayang Dilewatkan

 

BACA JUGA:Liburan Akhir Tahun di Wahoo Waterland Bandung, Kuy Cobain RoketBLAST

 

- Weekend: Rp75.000

 

Tempat rekreasi yang satu ini juga tetap buka pada bulan Ramadhan.

 

Namun, jam operasionalnya sedikit berbeda, yakni dibuka dari pukul 08.00 – 21.00 WIB.

 

Oleh karena itu, pengunjung tidak perlu khawatir atau bingung mencari objek wisata karena Nicole’s River Park ini selalu buka setiap hari.

 

BACA JUGA:Wajib Banget Untuk Dikunjungi! Hutan Mycelia Tempat Wista yang Menyajikan Sensasi Magis Bak di Negeri Dongeng

 

BACA JUGA:5 Alasan Megapa Banda Neira Menjadi Wishlist yang Wajib Dikunjungi Bersama Keluarga di Tahun Baru

 

Sebagai destinasi wisata “one stop recreation park”, Nicole’s River Park Bogor menawarkan pengalaman berwisata bak di negeri dongeng.

 

Pasalnya, selain dapat berswafoto di berbagai spot atau titik foto, pengunjung juga dapat menyewa pakaian raja dan ratu seperti di kisah-kisah kartun.

 

Beberapa titik lokasi foto yang tersedia, mulai dari jembatan, Nicole’s Castle, hingga miniatur Wonderland dengan hamparan salju buatan.

 

Bagi pengunjung yang mengajak anak-anak, tersedia juga wahana permainan anak berupa sepeda udara, mini coaster, hingga mini zoo.

 

BACA JUGA:Bestie, Tempat Hidden Gem di Bogor yang Lagi Viral Wajib Kamu Kunjungi Pada Akhir Pekan!

 

BACA JUGA:Berkunjung Malaysia Wajib Mengisi MDAC, Selain Bawa Paspor, Begini Panduan Mengisinya

 

Ini dapat menjadi kesempatan untuk para orang tua memperkenalkan berbagai jenis hewan unik yang berada di Nicole’s River Park kepada anak kamu lho.

 

Selain menawarkan berbagai miniatur landmark dunia dan wahana permainan.

 

Objek wisata yang satu ini juga memiliki restoran untuk menjamu para pengunjungnya.

 

Restoran tersebut adalah Chocolaterie yang menyedi

akan berbagai jenis kuliner dengan harga yang terjangkau.***

 

Bun, Keliling Dunia Dari Bogor Cuma Bayar Rp35 Ribu, Emang Boleh? Cuma di Nicoles River Park Lho

Triana

Yudha IP


bacakoran.co - tempat rekreasi keluarga di kabupaten , jawa barat hadir mengusung tema "one stop recreation park" dengan beragam spot foto instagramable berupa dari berbagai negara.

 

nicole’s river park adalah tempat wisata baru yang resmi dibuka pada pertengahan desember 2022.

 

ini merupakan bagian dari brasco group, sebuah perusahaan yang bergerak di bidang fashion dan lifestyle.

 

nama nicole’s river park diambil dari nama putri dari pemilik brasco group, yaitu nicole brasco.

 

 

 

yaitu tempat yang menyediakan berbagai fasilitas dan pengalaman menarik dalam satu lokasi.

 

terdapat ikon-ikon destinasi wisata luar negeri, seperti jepang, korea, santorini (yunani), china, dan negara-negara lain di eropa.

 

adapun sejumlah wahana yang bisa dikunjungi termasuk area mini zoo.

 

kamu dapat melihat dan ikut memberi makan binatang, seperti burung hantu, ayam brahma, rusa tutul, kelinci, dan kambing ceko.

 

 

 

nicole's river park merupakan tempat wisata yang terletak di bogor yang cocok kamu kunjungi bersama keluarga. 

 


destinasi yang wajib dikunjungi liburan akhir tahun -salsawisata.com-

 

spot liburan ini memiliki beragam spot foto instagramable berupa replika dari berbagai negara.

 

tempat wisata puncak ini menawarkan berbagai spot foto menarik dengan tema negara-negara di dunia, seperti jepang, korea, yunani, china, dan eropa.

 

selain itu, kamu juga bisa menikmati fasilitas lainnya, seperti mini zoo, factory outlet, chocolaterie, resto, dan carnival.

 

 

 

nicole's river park tepatnya berlokasi di jalan raya puncak-cianjur no.57, cipayung datar, megamendung, bogor, jawa barat.

 

untuk mengunjungi nicole's river park, kamu dapat memasuki tol jagorawi.

 

kemudian, kamu bisa keluar di taman safari/puncak/bandung dan lanjutkan ke jl. raya puncak-cianjur.

 

tempat wisata dengan spot foto ikonik di jepang, korea, hingga santorini ini berada di bagian kiri jalan.

 

 

 

objek wisata ini beroperasi atau buka setiap hari, baik hari biasa (weekdays) maupun akhir pekan (weekend).

 

adapun jam buka dari destinasi wisata bogor yang satu ini mulai dari pukul 08.00 - 20.00 wib pada weekdays.

 

sedangkan pada weekend, dibuka lebih awal pada pukul 07.00 – 20.00 wib.

 

harga tiket masuk nicoles river park

 

 

 

- weekday: rp35.000

 

- weekend: rp40.000

 

harga tiket masuk + castle

 

- weekday: rp65.000

 

 

 

- weekend: rp75.000

 

tempat rekreasi yang satu ini juga tetap buka pada bulan ramadhan.

 

namun, jam operasionalnya sedikit berbeda, yakni dibuka dari pukul 08.00 – 21.00 wib.

 

oleh karena itu, pengunjung tidak perlu khawatir atau bingung mencari objek wisata karena nicole’s river park ini selalu buka setiap hari.

 

 

 

sebagai destinasi wisata “one stop recreation park”, nicole’s river park bogor menawarkan pengalaman berwisata .

 

pasalnya, selain dapat berswafoto di berbagai spot atau titik foto, pengunjung juga dapat menyewa pakaian raja dan ratu seperti di kisah-kisah kartun.

 

beberapa titik lokasi foto yang tersedia, mulai dari jembatan, nicole’s castle, hingga miniatur wonderland dengan hamparan salju buatan.

 

bagi pengunjung yang mengajak anak-anak, tersedia juga wahana permainan anak berupa sepeda udara, mini coaster, hingga mini zoo.

 

 

 

ini dapat menjadi kesempatan untuk para orang tua memperkenalkan berbagai jenis hewan unik yang berada di nicole’s river park kepada anak kamu lho.

 

selain menawarkan berbagai miniatur landmark dunia dan wahana permainan.

 

objek wisata yang satu ini juga memiliki restoran untuk menjamu para pengunjungnya.

 

restoran tersebut adalah chocolaterie yang menyedi

akan berbagai jenis kuliner dengan harga yang terjangkau.***

 

Tag
Share