Apakah Benar Ada Jenis Kadal yang Halal Untuk di Makan? Begini Pendapat Ustadz Adi Hidayat

Kadal Dhab Halal Dimakan--Youtube/Harian Metro

BACAKORAN.CO - Pernahkah kamu Mencoba untuk memakan masakan khas Arab dengan bahan utama kadal.

Seperti yang kamu tau Indonesia menjadi salah satu negara dengan mayoritas Agama Islam.

Beberapa jenis kadal dalam ajaran agama islam tidak bisa dimakan karena alasan tertentu.

Youtube Popaye TV.

Tapi ternyata adaloh salah satu jenis kadal yang dapat kamu konsumsi sebagai umat muslim.

BACA JUGA:Memiliki Pertahanan Diri Unik, Jenis Kadal Bertanduk Menjadi Hewan yang Ditakuti Oleh Predator, Kenapa?

Jenis kadal yang bisa dimakan adalah kadal Dhab yang hidup di kawasan gurun.

Beberapa dalil telah menjadi acuan mengapa hewan ini bisa atau diperbolehkan bagi umat muslim untuk memakannya. 

Kehalalan memakan kadal dhab ini pernah dibahas oleh Ustadz Adi Hidayat.

Ustadz Adi Hidayat pun menceritakan asal muasal hukum dhab ini dapat dimakan.

BACA JUGA:Petualangan Po Berlanjut di Kung Fu Panda 4, Musuhnya Kadal Dapat Berubah Bentuk, Kapan Tayang?

Hal ini bermula ketika seorang sahabat nabi yaitu Khalid bin Walid.

Khalid bin Walid merupakan seorang panglima perang dimana pada suatu hari ia mendapati seekor dhab yang tangkapnya.

Apakah Benar Ada Jenis Kadal yang Halal Untuk di Makan? Begini Pendapat Ustadz Adi Hidayat

Desta

Desta


bacakoran.co - pernahkah kamu mencoba untuk memakan .

seperti yang kamu tau indonesia menjadi salah satu negara dengan mayoritas .

beberapa jenis kadal dalam ajaran agama islam tidak bisa dimakan karena alasan tertentu.

youtube .

tapi ternyata adaloh salah satu jenis kadal yang dapat kamu konsumsi sebagai umat muslim.

jenis kadal yang bisa dimakan adalah kadal dhab yang hidup di kawasan gurun.

beberapa dalil telah menjadi acuan mengapa hewan ini bisa atau diperbolehkan bagi umat muslim untuk memakannya. 

kehalalan memakan kadal dhab ini pernah dibahas oleh ustadz adi hidayat.

ustadz adi hidayat pun menceritakan asal muasal hukum dhab ini dapat dimakan.

hal ini bermula ketika seorang sahabat nabi yaitu khalid bin walid.

khalid bin walid merupakan seorang panglima perang dimana pada suatu hari ia mendapati seekor dhab yang tangkapnya.

khalid bin walid memasak kadal buruannya dan menghidangkannya kepada nabi . 

ketika ia duduk bersama nabi , khalid bin walid pun menawarkan dhab hasil tangkapannya.

namun, rasulullah tidak ingin memakannya, tapi walau begitu khalid bin walid tetap ingin memakannya. 

selama dhab tersebut dimakan oleh khalid bin walid, pun tidak mencegah ataupun melarang perbuatan khalid bin walid. 

“padahal kalau itu dibenarkan oleh syariat, tidak diharamkan oleh nabi saw, tidak diharamkan oleh al-qur’an makan berlaku kebolehannya tapi kalau turun hukum keharamannya maka seketika nabi saw akan mencegahnya, jangan dimakan itu haram” ucap ustadz adi hidayat dalam menjelaskan kisah sahabat nabi, khalid bin walid.

“lalu kenapa nabi membiarkan memakan dhab tersebut ternyata nabi memperbolehkan memakan daging dhab tersebut.” ucap ustadz adi hidayat.

alasan mengapa nabi tidak memakan dhab tersebut ialah dikarenakan selera nabi berbeda dengan khalid bin walid. 

dikarekan udzur berbeda selera makan itulah nabi lebih suka memilih hidangan lain seperti daging kambing. 

jika kamu menyimak tausiyahnya pasti kamu paham bahwa alasan rasulullah tidak memakannya bukan karena haram.

youtube .

tapi karena lebih menyukai daging kambing dibandingkan dengan daging .

bagi masyarakat arab sendiri kadal dhab menjadi salah satu makanan favorit mereka.

umumnya hewan ini akan diburu saat musim semi, hal ini bertujuan agar kadal ini benyak memakan tanaman.

tanaman yang segar akan berpengaruh pada rasa daging kadal dhab yang akan dikonsumsi.

setelah mendengar tentang makanan dari kadal dhab ini apakah kamu tertarik untuk mencobanya.*

Tag
Share