bacakoran.co - yang luar biasa yang mungkin belum kamu tau.
tahukah kamu bahwa ada beberapa hewan yang dapat menirukan objek tertentu.
agar dapat bersembunyi dari pemangsa dan bahkan dapat digunakan untuk mendekati .
kemampuan ini beraneka ragam ada yang dapat berubah warna sesuai objek yang ia sentuh.
ada pula yang memanfaatkan corak yang ada di bulunya untuk bersembunya di objek yang hapir sama dengan warna tubuhnya.
youtube .
kemampuan ini sungguh luar biasa dan mampu membuat kamu takjub saat melihatnya.
tapi mungkin kamu juga harus waspada terhadap hewan yang bersembunyi () di rerumputan atau pohon.
bisa saja mereka malah menyerangmu karena melihatmu tidak waspada.
berikut adalah beberapa hewan yang memiliki kemampuan kamuflase, antara lain:
1. bunglon (chameleons)
untuk yang pertama mungkin kamu sudah familiar dengan kemampuannya dalam berkamuflase.
yap, bunglon dikenal sebagai ahli dalam kemampuan berkamuflase.
hampir setengah dari spesies bunglon tinggal di madagascar.
sementara sisanya ditemukan di berbagai wilayah seperti afrika, timur tengah, dan eropa selatan.
bunglon dapat mengubah warna tubuhnya secara cepat sesuai dengan lingkungan sekitarnya.
ini bukan hanya sebagai tindakan pertahanan, tetapi juga sebagai cara untuk berkomunikasi dengan bunglon lain.
2. macan tutul (leopard)
meskipun ukurannya besar, macan tutul memiliki kemampuan berkamuflase yang luar biasa.
kemampuan mereka yang dapat memanjat pohon, membuat pohon menjadi tempat mereka untuk berkamuflase.
kemampuan ini membantu mereka menyelinap mendekati mangsa tanpa terdeteksi.
dengan berkamuflase di peohonan dan menirukan gerak daun membuat mangsa mereka mendekatinya tanpa sadar.
3. ikan daun
seperti namanya ikan daun memiliki kemampuan berkamuflase yang luar biasa menyerupai daun yang mati.
gerakan tubuh mereka mengikuti arus air, meniru gerakan daun yang dihanyutkan oleh arus.
membantu mereka untuk menghindar dari predator dan mengintai mangsa tanpa terdeteksi.
4. tokek ekor daun
tokek ekor daun yang merupakan spesies hewan asli dari madagaskar.
hewan ini menggunakan ekornya sebagai alat untuk meniru daun atau berbaur dengan lingkungan sekitarnya.
mereka dapat mengubah bentuk dan warna ekor mereka sesuai dengan permukaan di sekitarnya.
sehingga dapat menciptakan ilusi seolah mereka terlihat seperti daun.
5. belalang ranting
belalang ranting memiliki bentuk tubuh berbeda dari kebanyakan belalang.
seperti namanya hewan ini memiliki bentuk tubuh mirp seperti ranting pohon kecil.
saat didekati predator atau hewan lain mereka akan menyamar dengan menjatuhkan diri.
seperti layaknya ranting yang jatuh dari pohon untuk mengelabui pemangsa disekitarnya.
itulah kelima dengan kemampuan kamuflase yang unik.*