7 Sayuran Paling Bagus Untuk Meredakan Asam Urat yang Wajib Kamu Makan! Sendi Jadi Licin Bisa Bebas Gerak Lho
Sayuran Untuk Asam Urat-Ilustrasi Gambar Youtube Devi Febriani-
BACAKORAN.CO - Penyakit Asam urat merupakan kondisi yang disebabkan oleh penumpukan kristal asam urat di dalam sendi, menyebabkan peradangan dan nyeri.
Bagi kamu yang mengalami asam urat, sebaiknya kamu menjaga pola makan.
Salah satu cara yang efektif adalah dengan mengonsumsi sayuran yang dapat membantu meredakan asam urat.
Tim bacakoran ada lho tips agar menjaga asam urat dengan sayuran.
BACA JUGA:Bahaya Asam urat pada Leher Bagian Belakang dan Bagaimana Cara Mengatasinya
7 Sayuran Paling Bagus Untuk Meredakan Asam Urat yang Wajib Kamu Makan
Berikut adalah 7 sayuran yang bermanfaat untuk mengurangi gejala asam urat:
1. Brokoli
Brokoli mengandung senyawa sulforaphane yang memiliki sifat antiinflamasi.
BACA JUGA:Hati-hati! Kebiasaan Ini Bisa Menyebabkan Asam Urat...
Dan dapat membantu melawan peradangan pada penderita asam urat.
Konsumsi brokoli secara teratur dapat memberikan manfaat yang signifikan.
2. Kentang
Kentang mengandung senyawa antiinflamasi alami yang dapat membantu mengurangi peradangan di dalam tubuh.