4 Tim Ini Intip Peluang Promosi ke Liga 1, Siapa Saja Mereka? Ini Daftarnya

Persiraja banda Aceh lolos mengejar peluang ke Liga 1 usai menembus semifinal-lib-

BACAKORAN.CO - Liga 2 2023/2024 memasuki fase akhir. Ini setelah ada empat tim yang memasuki babak semifinal.

Dengan perjalanan mereka ke semifinal, semakin mendekatkan peluang promosi ke Liga 1 musim depan. Keempat tim itu adalah PSBS Biak, Malut United FC, Persiraja Banda Aceh, dan Semen Padang.

Dari Liga 2 2023/2024, tersedia tiga tiket promosi ke Liga 1. Nah, perjuangan mereka naik kasta ke Liga 1 akan tersaji pada 25 Februari 2024. 

Pada saat itu, dijadwalkan Persiraja Banda Aceh akan melawan PSBS Biak. Kemudian Malut United FC menantang Semen Padang. 

Mereka yang masuk babak final, otomatis promosi ke Liga 1 2024/2025. Kemudian tim yang kalah akan kembali berjuang rebutan satu tiket sisa melalui pertarungan perebutan peringkat ketiga. 

BACA JUGA:Polri Limpahkan Tersangka Match Fixing Liga 2 ke Kejari Sleman, Berapa Tersangkanya? Ini Daftarnya

Tim yang menang di peringkat ketiga naik kasta sementara yang kalah menetap di Liga 2 musim depan.

Tiga tim yang promosi akan mengisi slot tim terdegaradsi dari Liga 1 musim ini. Tim Liga 1 yang akan terdegradasi ke Liga 2 merupakan tim berperingkat 16, 17, dan 18 di klasemen akhir. 


PSBS Biak intip peluang promosi ke Liga 1 usai tembus semifinal.-lib-

Jika tiket promosi Liga 1 masih jadi rebutan, beda lagi untuk tim yang terdegardasi ke Liga 3. Ada delapan tim yang sudah ditetapkan menjadi peserta Liga 3 musim depan. 

Tim yang pertama adalah Kalteng Putra. Tim ini merupakan tim kontroversial karena pernah mogok tanding di Liga 2 saat melawan PSCS Cilacap pada 27 Januari 2024. 

BACA JUGA:Wow! 10 Gol Tercipta dalam 1 Laga di Liga 2 2023/2024, Pertandingan Apa dan Siapa Pencetaknya? Ini Infonya

Atas aksinya itu, mereka dihukum kalah 0-3 atas PSCS dan pengurangan 9 poin. Selain itu, juga denda Rp 500 juta dan hukuman teguran keras terhadap 24 pemain Kalteng Putra.


Semen Padang berpeluang kembali ke Liga 1.-lib-

4 Tim Ini Intip Peluang Promosi ke Liga 1, Siapa Saja Mereka? Ini Daftarnya

Kumaidi

Kumaidi


bacakoran.co - liga 2 2023/2024 memasuki fase akhir. ini setelah ada empat tim yang memasuki babak semifinal.

dengan perjalanan mereka ke semifinal, semakin mendekatkan peluang promosi ke liga 1 musim depan. keempat tim itu adalah psbs biak, malut united fc, persiraja banda aceh, dan semen padang.

dari liga 2 2023/2024, tersedia tiga tiket promosi ke liga 1. nah, perjuangan mereka naik kasta ke liga 1 akan tersaji pada 25 februari 2024. 

pada saat itu, dijadwalkan persiraja banda aceh akan melawan psbs biak. kemudian malut united fc menantang semen padang. 

mereka yang masuk babak final, otomatis promosi ke liga 1 2024/2025. kemudian tim yang kalah akan kembali berjuang rebutan satu tiket sisa melalui pertarungan perebutan peringkat ketiga. 

tim yang menang di peringkat ketiga naik kasta sementara yang kalah menetap di liga 2 musim depan.

tiga tim yang promosi akan mengisi slot tim terdegaradsi dari liga 1 musim ini. tim liga 1 yang akan terdegradasi ke liga 2 merupakan tim berperingkat 16, 17, dan 18 di klasemen akhir. 


psbs biak intip peluang promosi ke liga 1 usai tembus semifinal.-lib-

jika tiket promosi liga 1 masih jadi rebutan, beda lagi untuk tim yang terdegardasi ke liga 3. ada delapan tim yang sudah ditetapkan menjadi peserta liga 3 musim depan. 

tim yang pertama adalah kalteng putra. tim ini merupakan tim kontroversial karena pernah mogok tanding di liga 2 saat melawan pscs cilacap pada 27 januari 2024. 

atas aksinya itu, mereka dihukum kalah 0-3 atas pscs dan pengurangan 9 poin. selain itu, juga denda rp 500 juta dan hukuman teguran keras terhadap 24 pemain kalteng putra.


semen padang berpeluang kembali ke liga 1.-lib-

teman kalteng putra dari grup d yang terdegradasi ke liga 3 adalah persekat tegal. kemudian dari grup c ada sulut united dan persiba balikpapan. 

lalu dari grup b ada psds deli serdang dan persikab kabupaten bandung terdegradasi ke liga 3 dari grup b. adapun dari grup a yang terdegradasi adalah perserang serang dan sada sumut fc.(*)

 

8 tim terdegradasi ke liga 3

1. kalteng putra

2. persekat tegal

3. sulut united

4. persiba balikpapan

5. psds deli serdang

6. persikab kabupaten bandung

7. perserang serang

8. sada sumut fc

 

4 calon tim promosi ke liga 1

1. persiraja banda aceh

2. psbs biak

3. malut united fc

4. semen padang  

Tag
Share