bacakoran.co

Resep Pindang Serani Khas Palembang Ala Farah Master Chef Indonesia, Kuy Cobain Dijamin Lemak Nian!

Pindang Serani Khas Palembang--kompas.com

- Garam, penyedap rasa, gula secukupnya

BACA JUGA:5 Kuliner Martapura Oku Timur, Pindang Kuwol Hingga Pepes Tempoyak

Cara Memasak Pindang Serani:

1. Bersihkan ikan kakap merah dan lumuri dengan perasan jeruk nipis serta sedikit garam. Diamkan selama 10 menit.

2. Tumis bawang merah, bawang putih, kunyit, cabe, sereh, daun salam, lengkuas, daun jeruk, dan jahe hingga harum.

3. Tuangkan air ke dalam tumisan tersebut dan tunggu hingga mendidih. Setelah itu, masukkan ikan dan beri bumbu seperti garam, gula, dan penyedap rasa secukupnya.

4. Setelah ikan matang, tambahkan belimbing wuluh, tomat hijau, tomat merah, dan cabe rawit merah utuh.

BACA JUGA:Resep Pindang Burung khas Ogan Komering Ilir, Nikmatnya Menggugah Selera

5. Terakhir, tambahkan daun bawang dan kemangi ke dalam kuah pindang.

6. Pindang Serani siap disajikan.

Pindang Serani adalah salah satu hidangan yang menggambarkan kekayaan kuliner dari kota Palembang.

Dengan bahan dasar ikan kakap merah dan rempah-rempah khas, hidangan ini menghadirkan cita rasa yang khas dan aroma yang menggugah selera.

Selain itu, variasi pindang ini juga memberikan kemungkinan untuk eksplorasi dengan menggunakan bahan protein lain seperti ayam atau daging sesuai dengan selera dan preferensi masing-masing.

BACA JUGA:Kamu Harus Tahu! Beda Banget Lho Antara Pindang Jawa dan Pindang Palembang

Dengan resep yang sederhana namun penuh dengan cita rasa, Pindang Serani dapat menjadi pilihan yang tepat untuk dinikmati bersama keluarga di berbagai kesempatan.***

Resep Pindang Serani Khas Palembang Ala Farah Master Chef Indonesia, Kuy Cobain Dijamin Lemak Nian!

Ainun

Ainun


bacakoran.co-  merupakan salah satu hidangan khas dari yang telah menjadi bagian tak terpisahkan dari warisan kuliner nusantara.

berasal dari masa kolonial, terus berkembang dengan ide-ide variasi dari masyarakat palembang, menjadikannya sebagai hidangan yang kaya akan cita rasa dan aroma yang khas.

salah satu variasi yang paling populer adalah pindang serani yang menggunakan bahan dasar ikan kakap merah, namun juga bisa dimodifikasi dengan menggunakan ayam atau daging sesuai selera.

berikut resep pindang serani khas palembang ala

bahan-bahan yang diperlukan:

- 800 gram ikan kakap merah

- 1 jeruk nipis

- 4 lembar daun jeruk

- 2 lembar

- 1 batang sereh, dimemarkan

- 3 ruas lengkuas, dimemarkan

- 3 ruas jahe, dimemarkan

- 1 buah tomat merah, potong menjadi 12 bagian

- 3 buah tomat hijau, potong menjadi 6 bagian

- 6 buah merah utuh

- 6 buah belimbing wuluh, iris memanjang menjadi 2 bagian

- 1 batang daun bawang, iris besar

- 3 ikat daun kemangi (sesuai selera), petik daunnya saja

- 3 ruas kunyit, dibakar lalu ditumbuk

- 10 siung bawang merah, iris

- 5 siung bawang putih, iris

- 5 buah cabe merah keriting, iris

- 1 liter air

- 2 sendok makan air asam jawa

- 1 sendok teh lada putih halus

- garam, penyedap rasa, gula secukupnya

cara memasak pindang serani:

1. bersihkan ikan kakap merah dan lumuri dengan perasan jeruk nipis serta sedikit garam. diamkan selama 10 menit.

2. tumis bawang merah, bawang putih, kunyit, cabe, sereh, daun salam, lengkuas, daun jeruk, dan jahe hingga harum.

3. tuangkan air ke dalam tumisan tersebut dan tunggu hingga mendidih. setelah itu, masukkan ikan dan beri bumbu seperti garam, gula, dan penyedap rasa secukupnya.

4. setelah ikan matang, tambahkan belimbing wuluh, tomat hijau, tomat merah, dan cabe rawit merah utuh.

5. terakhir, tambahkan daun bawang dan kemangi ke dalam kuah pindang.

6. pindang serani siap disajikan.

serani adalah salah satu hidangan yang menggambarkan kekayaan kuliner dari kota palembang.

dengan bahan dasar ikan kakap merah dan rempah-rempah khas, hidangan ini menghadirkan cita rasa yang khas dan aroma yang menggugah selera.

selain itu, variasi pindang ini juga memberikan kemungkinan untuk eksplorasi dengan menggunakan bahan protein lain seperti ayam atau daging sesuai dengan selera dan preferensi masing-masing.

dengan resep yang sederhana namun penuh dengan cita rasa, pindang serani dapat menjadi pilihan yang tepat untuk dinikmati bersama keluarga di berbagai kesempatan.***

Tag
Share