5 Alasan Kenapa Kita Harus Gembira Menyambut Bulan Ramadan? Nomor 4 Bikin Syok!
Muslim Harus Bergembira Menyambut Ramadan--muslim.or.id
BACAKORAN.CO- Ramadan, bulan penuh berkah dan keutamaan, merupakan momen yang ditunggu-tunggu oleh umat Muslim di seluruh dunia.
kegembiraan ini tidaklah tanpa alasan, melainkan karena banyaknya kemuliaan dan berkah yang Allah limpahkan pada bulan suci ini.
Dalam hadits yang diriwayatkan oleh Imam Ahmad dalam Al-Musnad, Rasulullah SAW memberikan kabar gembira kepada umatnya mengenai datangnya bulan Ramadhan.
Beliau menyebutkan bahwa bulan ini adalah bulan yang diberkahi, di mana Allah mewajibkan umat Muslim untuk berpuasa.
BACA JUGA:Tentukan Awal Ramadan, Arab Saudi Sidang Isbat 10 Maret, Lihat Penampakan Hilal?
Pintu-pintu surga dibuka, pintu-pintu neraka ditutup, dan setan-setan dibelenggu.
Bahkan, di dalamnya terdapat malam yang lebih baik daripada seribu bulan.
Dengan demikian, hadits ini menegaskan betapa istimewanya bulan Ramadhan dan mengapa kita harus merasa gembira menyambut kedatangannya.
1. Kemuliaan Berpuasa
Ramadhan adalah bulan yang penuh kemuliaan karena di dalamnya Allah mewajibkan umat Muslim untuk berpuasa.
BACA JUGA:Tantangan Puasa Qadha Sebelum Ramadan 2024, Yuk Disimak!
Puasa Ramadhan adalah salah satu rukun Islam yang lima, yang harus dipenuhi oleh setiap Muslim yang telah mencapai usia baligh dan sehat secara fisik.
Dengan menjalankan puasa, kita bisa mendekatkan diri kepada Allah dan meningkatkan kesadaran spiritual kita.
2. Pintu Surga Terbuka