bacakoran.co - telah mengumumkan bahwa 4 seri smartphone lama mereka tidak akan lagi pembaruan sistem operasi (os).
4 seri tersebut adalah galaxy note 10 lite, galaxy s10 lite, galaxy a02, dan galaxy a71.
semua seri ini berada di segmen mid-range hingga dan telah melewati masa dukungan pembaruan software.
pengumuman ini datang setelah daftar pembaruan keamanan bulan maret dirilis, menandakan bahwa keempat tersebut telah melewati masa penerimaan update os.
meskipun demikian, pengguna masih dapat menggunakan perangkat mereka untuk tugas-tugas sederhana.
namun, perlu diingat bahwa tanpa pembaruan keamanan.
perangkat ini menjadi lebih rentan terhadap risiko keamanan seperti serangan malware dan kompatibilitas aplikasi yang terbatas.
berikut dua risiko yang dihadapi pengguna jika terus menggunakan perangkat yang tidak mendapatkan update os:
1. serangan malware
tanpa pembaruan keamanan, smartphone menjadi rentan terhadap serangan hacker yang dapat mencuri data atau memasang malware.
2. kompatibilitas aplikasi terbatas
aplikasi terbaru sering memerlukan versi os yang terbaru.
tanpa pembaruan, beberapa aplikasi mungkin tidak akan berfungsi dengan baik atau sama sekali.
meskipun pembaruan telah dihentikan, samsung tetap menyarankan pengguna untuk tetap waspada dan mengambil langkah-langkah keamanan tambahan untuk melindungi data dan privasi mereka.
pengguna juga dapat mempertimbangkan untuk beralih ke seri yang lebih baru yang masih mendapatkan dukungan pembaruan os dan keamanan dari samsung. (*)