7 Pantangan Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari oleh Penderita Diabetes, Nomor 4 Paling Parah! Kenapa?
Pantangan Makanan Penderita Diabetes-Ilustrasi Gambar Youtube Kata Dokter-
BACAKORAN.CO - Penderita Diabetes wajib banget lho tau pantangan makanan dan minuman yang wajib kamu hindari.
Karena makanan kemungkinan dapat membuat penyakit diabetes kamu makin parah.
Oleh karena itu, penyakit diabetes memerlukan perhatian khusus terhadap pola makan.
Menghindari beberapa jenis makanan dan minuman tertentu dapat membantu menjaga kadar gula darah dan mengelola gejala diabetes.
Dan bisa menjaga kesehatanmu menjadi lebih baik tanpa perlu usaha yang sulit.
Apalagi di bulan Ramadan ini banyak banget lho makanan yang wajib kamu hindari.
Berikut adalah daftar makanan dan minuman yang sebaiknya dihindari oleh penderita diabetes:
1. Makanan Manis
Kue, kukis, martabak, es krim, puding, dan camilan kemasan (seperti biskuit, wafer, dan permen) mengandung banyak gula.
Gula ini cepat dicerna oleh tubuh menjadi glukosa atau gula darah.
Ssehingga konsumsi makanan manis dapat membuat gula darah melonjak naik.
BACA JUGA:Waspada! Kerontokan Rambut: Tanda Awal Tersembunyi dari Diabetes Tipe 2
Beberapa makanan manis juga tinggi kalori, yang perlu dihindari oleh penderita diabetes yang ingin menurunkan berat badan.