bacakoran.co

Apakah Menu Berbuka Puasa Harus Selalu yang Manis-manis? Ternyata Malah Berdampak Buruk Bagi Kesehatan Loh...

Makanan yang sebaiknya dikonsumsi sebagai menu berbuka puasa--Youtube/Deddy Corbuzier

BACAKORAN.CO - Sejak sahur kandungan gula darah akan terus menurun sepanjang hari selama kamu melaksanakan puasa.

Gula darah sendiri menjadi sumber energi utama dalam tubuh yang dapat membuatmu tetap segar sepanjang hari.

Kekurangan gula darah akan menyebabkan kamu lemas dan ngantuk selama aktivitas menjalani ibadah puasa.

Oleh karena itulah memakan-makanan yang manis saat berbuka dapat mempercepat pemulihan energi selama puasa.

BACA JUGA:4 Tips Mengatasi Bau Mulut Saat Puasa Agar Tetap Segar dan Percaya Diri, Nomor 2 Pakai Air, Gini Caranya...

Namun, makanan manis yang banyak mengandung gula masih belum cukup untuk menggantikan nutrisi dan vitaminmu.

Jadi, Apakah makanan manis tidak baik dikonsumsi sebagai menu berbuka?

Idealnya, menu berbuka puasa sebaiknya memang yang manis untuk mengembalikan energi.

Namun, Kamu sebaiknya tidak mengonsumsi banyak makanan atau minuman manis dengan gula tambahan.

BACA JUGA:3 Resep Olahan Kurma Coklat yang Manis dan Menggugah Selera untuk Cemilan Anak Saat Buka Puasa, Wajib Coba!

Selain dapat membuat gula darah merosot drastis, asupan kalori dan gula yang terlalu banyak malah dapat membuat berat badan naik meski sedang berpuasa.

Sebaiknya kamu Pilih makanan manis alami yang juga mengandung serat dan bernutrisi tinggi, seperti:

- jus buah atau smoothies

- buah kurma

Apakah Menu Berbuka Puasa Harus Selalu yang Manis-manis? Ternyata Malah Berdampak Buruk Bagi Kesehatan Loh...

Desta

Desta


bacakoran.co - sejak kandungan gula darah akan terus menurun sepanjang hari selama kamu melaksanakan .

sendiri menjadi sumber energi utama dalam tubuh yang dapat membuatmu tetap segar sepanjang hari.

akan menyebabkan kamu lemas dan ngantuk selama aktivitas menjalani ibadah puasa.

oleh karena itulah memakan-makanan yang manis saat berbuka dapat mempercepat .

namun, makanan manis yang banyak mengandung gula masih belum cukup untuk menggantikan nutrisi dan vitaminmu.

jadi, apakah makanan manis tidak baik dikonsumsi sebagai menu berbuka?

idealnya, menu berbuka puasa sebaiknya memang yang manis untuk mengembalikan energi.

namun, kamu sebaiknya tidak mengonsumsi banyak makanan atau minuman manis dengan gula tambahan.

selain dapat membuat gula darah merosot drastis, asupan kalori dan gula yang terlalu banyak malah dapat membuat berat badan naik meski sedang berpuasa.

sebaiknya kamu pilih makanan manis alami yang juga mengandung serat dan bernutrisi tinggi, seperti:

- jus buah atau smoothies

- buah kurma

- es buah tanpa pemanis tambahan

 

- buah segar, buah kering, atau buah yang dibekukan, seperti pisang beku salut cokelat.

menu makanan tersebut sebaiknya kamu utamakan untuk menjadi menu berbuka puasa.

kamu sebaiknya memperhatikan kandungan yang tepat untuk memulihkan energi setelah seharian berpuasa.

kamu dapat mengkonsumsi satu butir buah kurma ukuran sedang yang mengandung sekitar 23 kalori, 6,2 gram karbohidrat dengan 5,3 gram gula dan 0,7 gram serat.

kandungan gula pada segelas teh manis hangat bisa lebih tinggi lagi, tergantung dari berapa banyak takaran gula yang diberikan.

makan 3 butir kurma memberikan sekitar 69 kalori dalam sekali berbuka puasa.

namun, kurma juga mengandung serat, protein, dan beragam mineral yaitu kalium, magnesium, copper (tembaga), mangan, besi, hingga vitamin b6 yang penting untuk tubuh.

sebaiknya kamu jangan langsung menemani berbukamu dengan .

karena satu sendok makan gula pasir (13 gram) mengandung 50 kalori, 13.65 gram karbohidrat, dan 13,65 gram gula.

kandungan dalam teh manis sangatlah sedikit bahkan mungkin sama sekali tidak mengandung nutrisi.

oleh karena itulah kenapa kamu sebaiknya mengawali berbukamu dengan memakan kurma dan segelas air putih saja.

karena kedua makanan dan minuman tersebut memiliki nutrisi dan dapat mengisi cairan dalam tubuhmu yang hilang selama menjalani puasa.*

Tag
Share