bacakoran.co

Update Pencarian 2 Penambang yang Hilang Tertimbun Galian Batu Bara di Desa Pamubulan Masih Terus Dilakukan..

2 Penambang Batu Bara Hilang Tertimbun di Desa Pamubulan Masih Terus di Cari--Disway.id

BACAKORAN.CO - Update, Sudah 3 Hari Dicari Penambang yang Tertimbun Galian Batu Bara Belum Ditemukan.

Dua penambang batu bara di Desa Pamubulan, Kecamatan Bayah, Kabupaten Lebak, Banten.

Hilang tertimbun di lubang galian saat Bekerja.

Dua penambang batu bara di Desa Pamubulan hilang tertimbun di lubang galian, Pada Sabtu Tanggal 27-4-2024.

BACA JUGA:Harga Batu Bara Memanas, Terus Melesat hingga Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang 2024

BACA JUGA:Harga Minyak, Batu Bara dan Emas Kompak Anjlok, Apa Sebab?

Hingga hari keempat, Badan SAR Nasional (Basarnas) masih melakukan pencarian terhadap kedua korban, yaitu Rohdi (24) dan Irwan (35).

Kasi Operasi Basarnas Banten Heru Amir mengatakan, kedua pekerja tambang tersebut diduga terkubur saat hendak mengambil alat galian.

Keduanya tidak bisa keluar dari lubang karena ada longsoran dan menutup mulut lubang tambang.

Terkuburnya kedua pekerja tersebut, dilaporkan oleh rekan kerja lainnya.

BACA JUGA:Pecah Rekor, 3 Negara Ini Penyumbang Terbesar Kapasitas PLTU Batu Bara Dunia, Ada Indonesia?

BACA JUGA:Pacu Kapasitas Angkut Batu Bara Jadi 52 Juta Ton, PTBA Bangun Fasilitas Baru, Apa Tuh?

Hingga kemudian operasi pencarian dilakukan oleh tim gabungan termasuk Basarnas Banten.

"Pencarian sudah dilakukan sejak Minggu (28/4/2024), namun belum membuahkan hasil," Jelas Heru Pada Selasa Tanggal 30-4-2024.

Update Pencarian 2 Penambang yang Hilang Tertimbun Galian Batu Bara di Desa Pamubulan Masih Terus Dilakukan..

Chairil

Chairil


bacakoran.co - , sudah 3 hari dicari yang tertimbun galian batu bara .

dua penambang batu bara di desa pamubulan, kecamatan bayah, kabupaten lebak, banten.

tertimbun di lubang galian saat bekerja.

dua penambang batu bara di desa pamubulan hilang di lubang galian, pada sabtu tanggal 27-4-2024.

hingga hari keempat, badan sar nasional () masih melakukan pencarian terhadap kedua , yaitu rohdi (24) dan irwan (35).

kasi operasi basarnas banten mengatakan, kedua pekerja tambang tersebut diduga terkubur saat hendak mengambil alat galian.

keduanya tidak bisa keluar dari lubang karena ada longsoran dan menutup mulut lubang tambang.

terkuburnya kedua pekerja tersebut, dilaporkan oleh rekan kerja lainnya.

hingga kemudian operasi pencarian dilakukan oleh tim gabungan termasuk basarnas banten.

"pencarian sudah dilakukan sejak minggu (28/4/2024), namun belum membuahkan hasil," jelas heru pada selasa tanggal 30-4-2024.

heru menjelaskan, pencarian dilakukan dengan menggali lubang sedalam 10 meter dengan lebar hingga 6 meter, tetapi belum membuahkan hasil.

lubang tambang batu bara itu memiliki kedalaman hingga 20 meter ke dalam tanah.

"hingga saat ini kami masih berusaha untuk melakukan pencarian dengan dibantu alat berat dari perusahaan di sekitar lokasi tambang," ungkap dia.*

Tag
Share