Waduh! Rupiah Tersungkur, Dana Asing Kabur dari Indonesia Nilainya Capai Segini Sejak Awal 2024!
Dana asing keluar dari pasar Indonesia nilainya mencapai triliunan rupiah sejak awal 2024.--ist
Adapun IHSG terkoreksi 0,53 persen ytd ke level 7.234,20 atau melemah 0,75 persen month to date.
Di industri reksa dana, nilai Asset Under Management (AUM) pengelolaan investasi tercatat sebesar Rp810,28 triliun, turun 1,75 persen ytd, dengan Nilai
BACA JUGA:6 Strategi Dalam Investasi Saham, Yang Wajib Diketahui Bagi Pemula!
BACA JUGA:IHSG Berpotensi Naik, Inilah 6 Saham yang Harus di Perhartikan Oleh Investor, Apa saja?
Aktiva Bersih (NAB) reksa dana sebesar Rp479,74 triliun, turun 4,33 persen.
Penjualan bersih atau net redemption sebesar Rp56,18 triliun pada April 2024.
Terkait sentimen global, di Amerika Serikat (AS), Produk Domestik Bruto (PDB) AS melambat sebesar 1,6 persen quarter-to-quarter (qtq) dari sebelumnya 3,4 persen.
Angka tersebut merupakan penurunan terendah dalam dua tahun terakhir, disebabkan oleh peningkatan impor yang signifikan.
BACA JUGA:IHSG Tembus MA20, MNC Sekuritas Beri 4 Rekomendasi Saham dengan Target Harga Menarik, Cek di Sini!
BACA JUGA:Gen-Z, Ingin Sukses Investasi Saham? Inilah 5 Tips yang Harus di Perhatikan Sebelum Memulai
Namun, kinerja ekonomi AS masih menunjukkan tanda-tanda penguatan yang lebih tinggi dari ekspektasi, mendorong ekspektasi suku bunga "higher for longer" sehingga pasar memprediksi probabilitas pemotongan Fed Funds Rate (FFR) semakin menurun.
Berbeda dengan Federal Reserve System alias The Fed, European Central Bank (ECB) dan Bank of England (BOE) dihadapkan pada dilema antara pertumbuhan yang rendah dan inflasi yang masih tinggi di Eropa.
Investor mengharapkan BOE dan ECB memilih menurunkan suku bunga acuan guna mendorong pertumbuhan ekonomi.
Di China, beberapa indikator kinerja ekonomi dirilis di atas ekspektasi pasar meski masih terjadi pelemahan permintaan domestik sehingga pemerintah masih cenderung menerapkan kebijakan fiskal dan moneter yang akomodatif.
BACA JUGA:Lantaran Ini Harga Saham Himbara Meroket, Stockholder pun Auto Hepi!