Belum Siap Mental, Zirkzee Tolak Tawaran Manchester United

Striker Bologna, Joshua Zirkzee pilih bertahan dan menolak pinangan dari Manchester United pada bursa transfer pemain musim panas 2024 nanti--

BACAKORAN.CO – Striker Bologna, Joshua Zirkzee belum siap mengembangkan karirnya bermain di klub besar. Penyerang timnas Belanda berusia 23 tahun itu ingin melanjutkan karirnya bersama Bologna untuk menggarungi kompetisi Serie A Italia musim depan. Tak heran jika Zirkzee menolak tawaran dari Manchester United

Pemain yang baru saja dipanggil oleh timnas Belanda itu tak mau cepat-cepat menerima pinangan dari salah satu klub terbaik di Liga Premier Inggris itu pada bursa transfer musim panas nanti. Setan Merah telah mengajukan proposal pembelian dengan harga 34 Juta Poundsterling.

Mantan pemain timnas Belandam Bryan Roy mengatakan keputusan Joshua Zirkzee sangat tepat dan memang harus bertahan di Bologna. Faktor usia menjadi pertimbangan utama baginya untuk memlih berkarir di kompetisi yang tidak seketat Liga Premier Inggris.

“Zirkzee tidak seperti Teun Koopmeiners yang sudah menjadi andalan di tim Atalanta. Bahkan Koopmeiners sudah mempersembahkan gelar juara Liga Europa musim ini bersama Atalanta,” kata Bryan Roy.

BACA JUGA:Ini Alasan Sir Jim Ratcliffe Pertahankan Erik ten Hag di Manchester United

BACA JUGA:Perjudian Posisi Arnold, Jadi Blunder Gareth Southgate

Secara mental Joshua Zirkzee belum siap untuk bergabung ke klub sebesar Manchester United. dia masih mudah dan butuh waktu untuk berkembang menjadi penyerang papan atas. Belum tentu jika dia pindah mendapatkan tempat utama di United.

“Keputusan pindah harus dipertimbangkan dengan matang apalagi di tim baru tentu berbeda. Pelatih baru belum tentu memberikan kepercayaan 100 persen kepada pemain baru untuk bermain secara reguler,” terangnya.

Tidak hanya Manchester United, raksasa Serie A Italia, AC Milan dikabarkan berminat kepada Joshua Zirkzee. Namun belum ada pernyataan resmi dari Zirkzee untuk mempertimbangkan tawaran yang diajukan oleh AC Milan.

Selain kedua tim tersebut, Arsenal rupanya berminat untuk mendapatkan Zirkzee. Arsenal terus memburu striker hebat untuk menutupi kelemahan di lini depan yang kalah bersaing dengan Manchester City.

Setelah gagal mendapatkan striker RB Leipzig Benjamin Sesko,  Meriam London sebutan Arsenal langsung mengalihkan bidikan kepada striker Bologna, Joshua Zirkzee. Tim asuhan Mikel Arteta harus bersaing dengan AC Milan.

Joshua Zirkzee pantas menyadang penyerang muda paling berkembang di Serie A Italia. Pemain berusia 23 tahun asal Belanda menyumbangkan 11 gol dari 32 pertandingan di Serie A. Selain itu dia juga turut andil membawa finis di urutan kelima klasemen akhir Serie A Italia.

Sebagaimana dilansir oleh The Telegraph menyebutkan bahwa Arsenal sebenarnya telah menginginkan Zirkzee pada bursa transfer musim dingin 2024 lalu. Namun rumor yang berkembang di internal Bologna menyebutkan Zirkzee tinggal selangkah lagi akan dibeli oleh AC Milan.

BACA JUGA:Agak Lucu Aja Sih Lihat Mbappe Pake Masker Seperti Kura-Kura Ninja

Belum Siap Mental, Zirkzee Tolak Tawaran Manchester United

Zulhanan

Zulhanan


bacakoran.co – striker , belum siap mengembangkan karirnya bermain di klub besar. penyerang timnas berusia 23 tahun itu ingin melanjutkan karirnya bersama bologna untuk menggarungi kompetisi musim depan. tak heran jika zirkzee menolak tawaran dari . 

pemain yang baru saja dipanggil oleh timnas belanda itu tak mau cepat-cepat menerima pinangan dari salah satu klub terbaik di liga premier inggris itu pada bursa transfer musim panas nanti. setan merah telah mengajukan proposal pembelian dengan harga 34 juta poundsterling.

mantan pemain timnas belandam bryan roy mengatakan keputusan joshua zirkzee sangat tepat dan memang harus bertahan di bologna. faktor usia menjadi pertimbangan utama baginya untuk memlih berkarir di kompetisi yang tidak seketat liga premier inggris.

“zirkzee tidak seperti teun koopmeiners yang sudah menjadi andalan di tim atalanta. bahkan koopmeiners sudah mempersembahkan gelar juara liga europa musim ini bersama atalanta,” kata bryan roy.

secara mental joshua zirkzee belum siap untuk bergabung ke klub sebesar manchester united. dia masih mudah dan butuh waktu untuk berkembang menjadi penyerang papan atas. belum tentu jika dia pindah mendapatkan tempat utama di united.

“keputusan pindah harus dipertimbangkan dengan matang apalagi di tim baru tentu berbeda. pelatih baru belum tentu memberikan kepercayaan 100 persen kepada pemain baru untuk bermain secara reguler,” terangnya.

tidak hanya manchester united, raksasa serie a italia, ac milan dikabarkan berminat kepada joshua zirkzee. namun belum ada pernyataan resmi dari zirkzee untuk mempertimbangkan tawaran yang diajukan oleh ac milan.

selain kedua tim tersebut, arsenal rupanya berminat untuk mendapatkan zirkzee. arsenal terus memburu striker hebat untuk menutupi kelemahan di lini depan yang kalah bersaing dengan manchester city.

setelah gagal mendapatkan striker rb leipzig benjamin sesko,  meriam london sebutan arsenal langsung mengalihkan bidikan kepada striker bologna, joshua zirkzee. tim asuhan mikel arteta harus bersaing dengan ac milan.

joshua zirkzee pantas menyadang penyerang muda paling berkembang di serie a italia. pemain berusia 23 tahun asal belanda menyumbangkan 11 gol dari 32 pertandingan di serie a. selain itu dia juga turut andil membawa finis di urutan kelima klasemen akhir serie a italia.

sebagaimana dilansir oleh the telegraph menyebutkan bahwa arsenal sebenarnya telah menginginkan zirkzee pada bursa transfer musim dingin 2024 lalu. namun rumor yang berkembang di internal bologna menyebutkan zirkzee tinggal selangkah lagi akan dibeli oleh ac milan.

proses kepindahan zirkzee akhirnya tidak terwujud dan sang pemain kembali fokus bermain bersama bologna dibawa asuhan pelatih vincenzo italiano hingga akhir kompetisi. kini setelah kompetisi berakhir, nama zirkzee kembali mencuat dan diincar beberapa klub top eropa.

zirkzee yang baru saja dipanggil pelatih timnas belanda, ronald koeman untuk tampil pada piala eropa 2024. zirkzee menggantikan peran frankie de jong yang mengalami cedera saat ujicoba internasional.

selain zirkzee, ronald koeman juga memanggil pemain berdarah indonesia ian maatsen. bek borussia dortmund itu dipanggil untuk menggantikan teun koopsmeiners yang juga mengalami cedera parah. 

pelatih arsenal, mikel arteta sangat butuh  penyerang tengah murni. arteta hanya memaksimalkan peran kai havertz dan gabriel jesus di lini depan. keduanya ditopang oleh penyerang sayap kanan nan lincah, buyako saka.

kolaborasi ketiganya cukup efektif membangun serangan the gunners. namun terkadang finishing kurang maksimal. berbeda dengan sang juara, manchester city yang memiliki algojo lini depan yang sangat handal. striker erling haaland mampu tampil impresif. (*)

 

Tag
Share