Dampak PDN Error, Ribuan Paspor Tak Selesai, Diaspora Ketar Ketir di Luar Negeri

Antrean penumpang pesawat di bandara Soekarno - Hatta akibat gangguan layanan Imigrasi yang terdampak peretasan PDN pada 20 Juni 2024. Terganggunya PDN berdampak pada layanan di 282 instansi/lembaga pemerintah, seperti ribuan paspor tak selesai.--@jesswjk/X

BACAKORAN.CO – Pusat data nasional sementara (PDNS) 2 di Surabaya diserang siber ransomware oleh kelompok lockbit 3.0.

Aksi peretasan ransomware ini berimbas pada terganggunya PDN yang berdampak pada 282 layanan instansi/lembaga pemerintah baik pusat dan daerah.

Saat ini, dampak terganggunya PDN sudah mulai terasa.

Apa saja dampak terganggunya PDN? Berikut dampaknya dilansir bacakoran.co dari postingan pengguna media sosial (medsos) Ardianto Satriawan di akun X--dulunya twiter @ardisatriawan.

BACA JUGA:PDN Diretas, Heboh Kabar Data BPJS Ketenagakerjaan Bocor Lagi, Ternyata…

BACA JUGA:Gawat, Data di PDN yang Diretas Tidak Bisa Dipulihkan, Apa Dampaknya?

1. Tertundanya Penerbitan Paspor

Ribuan paspor belum bisa dicetak, menyebabkan layanan percepatan paspor dan pengambilan paspor terhambat.

Belum bisa dilayani.

Kondisi ini jelas akan mengakibatkan banyak warga yang terpaksa menunda rencana perjalanan mereka.

BACA JUGA:BSSN Ungkap Kronologi PDNS Diretas Hacker, Bermula dari…

BACA JUGA:PDN Diserang Ransomware, Data Imigrasi Dipindah, Ini Layanan Computing yang Bakal Dipakai!

2. Krisis bagi Diaspora

Warga negara Indonesia di luar negeri (diaspora) menghadapi masalah serius jika paspor mereka expired atau habis masa berlakunya sementara izin tinggal (residensi) juga hampir habis.

Dampak PDN Error, Ribuan Paspor Tak Selesai, Diaspora Ketar Ketir di Luar Negeri

Ramadhan Evrin

Ramadhan Evrin


bacakoran.co – sementara (pdns) 2 di surabaya diserang siber oleh kelompok .

aksi peretasan ransomware ini berimbas pada terganggunya pdn yang berdampak pada 282 layanan instansi/lembaga pemerintah baik pusat dan daerah.

saat ini, dampak terganggunya pdn sudah mulai terasa.

apa saja dampak terganggunya pdn? berikut dampaknya dilansir bacakoran.co dari postingan pengguna media sosial (medsos) ardianto satriawan di akun x--dulunya twiter @ardisatriawan.

1. tertundanya penerbitan paspor

ribuan paspor belum bisa dicetak, menyebabkan layanan percepatan paspor dan pengambilan paspor terhambat.

belum bisa dilayani.

kondisi ini jelas akan mengakibatkan banyak warga yang terpaksa menunda rencana perjalanan mereka.

2. krisis bagi diaspora

warga negara indonesia di luar negeri (diaspora) menghadapi masalah serius jika paspor mereka expired atau habis masa berlakunya sementara izin tinggal (residensi) juga hampir habis.

tanpa paspor yang valid, mereka tidak bisa memperpanjang izin tinggal dan berisiko dideportasi.

3. kehilangan data penerima kipk

data sekitar 800 ribu penerima kartu indonesia pintar kuliah (kipk) hilang tanpa backup.

kondisi ini bisa menyebabkan kebingungan dan penundaan dalam pengelolaan bantuan pendidikan tersebut.

4. penundaan pendaftaran beasiswa pendidikan indonesia

pendaftaran untuk beasiswa pendidikan indonesia (bpi) yang ditujukan untuk dosen yang akan melanjutkan studi di luar negeri terpaksa mundur.

hal ini menimbulkan masalah karena jadwal mulai kuliah di luar negeri tetap berjalan sesuai rencana.

5. keterlambatan pencairan beasiswa bpi

ada kemungkinan pencairan dana beasiswa bpi akan terlambat.

ini sangat mempengaruhi penerima beasiswa yang hidup di luar negeri, di mana biaya hidup jauh lebih tinggi.

6. aplikasi srikandi tidak dapat diakses

aplikasi srikandi, yang digunakan untuk pengarsipan nasional, masih belum bisa diakses.

7. terganggunya verifikasi data ppdb

verifikasi data penerimaan peserta didik baru (ppdb) di berbagai daerah terganggu.

terhambatnya proses verifikasi menyebabkan masalah dalam proses penerimaan siswa baru.

sebagai catatan, poin-poin yang dijelaskan di atas hanya beberapa dari 282 layanan yang terganggu akibat masalah pdn.

dampaknya bisa makin meluas dan cepat atau lambat akan berimbas pada aktivitas masyarakat.

sebelumnya, wakil menteri kominfo nezar patria menegaskan proses pemulihan server pdns 2 yang berlokasi di surabaya, jawa timur terus berlangsung.

sebanyak 44 data kementerian/lembaga (k/l) hasil migrasi sudah pulih.

sementara sekitar 238 lainnya masih dalam proses pemulihan.

pihaknya telah mengidentifikasi ada sekitar 44 data yang bisa langsung menjalankan sistem layanan publik karena memiliki backup.

sedangkan 238 data lainnya masih dalam pemantauan

dia yakin 238 data lembaga pemerintah yang tersisa tidak terlalu berdampak oleh serangan ransomware brain chiper.

Tag
Share