bacakoran.co

Lula Lahfah Diteriaki 'Haram' oleh Anak Kecil Saat Umrah Karena Bawa Pods : Aku Nggak Tau Maaf Ya...

Lula Lahfah diteriaki 'Haram' oleh anak kecil saat umrah karena bawa Pods -Instagram @lululahfah-

BACAKORAN.CO - Nama selebgram Lula Lahfah belakangan ini menjadi perbincangan hangat publik, terutama setelah mengalami insiden unik saat menunaikan ibadah umrah.

Bersama sahabat-sahabatnya, Lula memulai perjalanan spiritualnya dengan mengunjungi Kota Madinah sebelum melanjutkan ke Tanah Suci Makkah.

Namun, perjalanan spiritualnya kali ini tidak berjalan mulus.

Saat berada di Madinah, Lula Lahfah sedang menikmati waktu bersama teman-temannya di area pertokoan.

BACA JUGA:Resmikan Pabrik Manufaktur Kabel di Batam, Prabowo Ngaku Sahabat Dekat Rothschild, Keluarga Pendiri Israel!

BACA JUGA:Berani Buka 'Bakul Pusaka' Setelah Orang Tua Meninggal, Ternyata Isinya Manuskrip yang 'Tak Ternilai Uang'

Namun, suasana yang awalnya santai tiba-tiba berubah ketika Lula diteriaki "haram" oleh beberapa anak kecil.

Penyebabnya? Lula membawa pods atau rokok elektrik, yang dianggap tidak sesuai dengan norma-norma agama di daerah tersebut.

Melalui akun Instagram pribadinya, Lula Lahfah membagikan momen tersebut dengan nada yang cukup santai, bahkan sambil tertawa.

“Barusan aku diteriakin haram-haram, gue diteriakin haram gara-gara gue megang pods,” tulisnya di Instagram.

BACA JUGA:Demo Ricuh 70 Orang Tewas , Bangladesh Tutup Layanan Internet dan Berlakukan Jam Malam, Ini Tuntutan Massa!

BACA JUGA:Tumpah Fakta Kasus Marisa Putri Tabrak Ibu Rumah Tangga Ternyata Positif Narkoba, Ini Keterangan Polresta!

“Sama anak kecil tiga orang, ‘haram haram haram’ gara-gara gue megang pods,” sambungnya.

Video dan cerita Lula Lahfah mengenai insiden tersebut langsung memicu beragam reaksi dari warganet.

Lula Lahfah Diteriaki 'Haram' oleh Anak Kecil Saat Umrah Karena Bawa Pods : Aku Nggak Tau Maaf Ya...

Melly

Melly


bacakoran.co - nama lula lahfah belakangan ini menjadi perbincangan hangat publik, terutama setelah mengalami unik saat menunaikan ibadah umrah.

bersama sahabat-sahabatnya, lula memulai perjalanan spiritualnya dengan mengunjungi kota madinah sebelum melanjutkan ke tanah suci makkah.

namun, perjalanan spiritualnya kali ini tidak berjalan mulus.

saat berada di madinah, lula lahfah sedang menikmati waktu bersama teman-temannya di area pertokoan.

namun, suasana yang awalnya santai tiba-tiba berubah ketika lula diteriaki "haram" oleh beberapa anak kecil.

penyebabnya? lula membawa pods atau rokok elektrik, yang dianggap tidak sesuai dengan norma-norma agama di daerah tersebut.

melalui akun instagram pribadinya, lula lahfah membagikan momen tersebut dengan nada yang cukup santai, bahkan sambil tertawa.

“barusan aku diteriakin haram-haram, gue diteriakin haram gara-gara gue megang pods,” tulisnya di instagram.

“sama anak kecil tiga orang, ‘haram haram haram’ gara-gara gue megang pods,” sambungnya.

dan cerita lula lahfah mengenai insiden tersebut langsung memicu beragam reaksi dari warganet.

beberapa netizen menyampaikan kritik keras terhadapnya.

salah satu komentar yang mencolok datang dari akun @fleursmbless di x (twitter), yang menuliskan, “benci banget sama selebgram yang umrah tapi nggak bisa nahan diri buat ga nge-pod, girl? lo ibadah atau lagi kunjungan wisata? sampai ditegur sama orang sana lho dan bisa-bisanya masih ketawa.”

reaksi tersebut menunjukkan betapa sensitifnya masyarakat terhadap perilaku publik figur saat berada di tempat suci.

kritikan ini juga mencerminkan kepedulian netizen terhadap kepatuhan terhadap norma-norma agama.

menyadari kesalahannya, lula lahfah kemudian mengeluarkan permintaan maaf.

dalam responsnya kepada seorang warganet yang mengirim direct message (dm) di instagram, lula mengakui ketidaktahuannya mengenai hukum merokok di tempat suci.

“iya guys huhu aku nggak tau maaf ya ini jadi pembelajaran bangett,” balas lula.

lula juga memberikan klarifikasi bahwa saat diteriaki oleh anak kecil tersebut, dirinya tidak sedang menghisap pods.

“kejadiannya di ruko-ruko gitu tapi ini juga tidak menjustifikasi perbuatan aku. alhamdulillah ini umrah pertama aku dan belajar banyak banget dari sini. makasih banyak buat semuanya yang udah ngingetin yaaa,” ujarnya.

insiden yang menimpa lula lahfah ini memberikan beberapa pelajaran penting.

pertama, pentingnya memahami dan mematuhi aturan dan norma agama, terutama ketika berada di tempat suci.

kedua, sebagai publik figur, tindakan kita dapat berdampak luas dan sering kali menjadi sorotan masyarakat.

Tag
Share