Kabar Gembira! Ada Beasiswa S2 ke Jepang, IPK Dibawah 3,00 Juga Bisa Daftar Lho, Kuy Cek Disini...
Beasiswa S2 di Jepang tahun 2024--Aqobah International School Official Website
10. Memiliki sertifikat kemahiran berbahasa dari ujian yang dilaksanakan setelah 22 Maret 2023, beasiswa MEXT ini wajib TOEFL.
BACA JUGA:Studi S2 dan S3 di Australia dengan Beasiswa Penuh, Ini Caranya!
BACA JUGA:Mahasiswi Yuk Merapat, Daftar Segera Beasiswa Pendidikan Lumina 2024, Ini Syarat dan Caranya
Dengan memenuhi syarat-syarat di atas, kamu dapat mendaftar untuk beasiswa MEXT 2025 di APU Jepang.
Cara Mendaftar Beasiswa MEXT 2025
Calon mahasiswa yang direkomendasikan oleh pihak kampus ke kementerian akan mendapat beasiswa MEXT di APU.
Berikut cara mendaftar beasiswa MEXT 2025 di APU jalur University Recommendation:
BACA JUGA:Kuliah di Luar Negeri Tanpa Harus Pulang, Ini 5 Beasiswa yang Bisa Kamu Daftar, Yuk Daftar!
1. Calon mahasiswa melamar di APU untuk awal kuliah September 2025 di https://admissions.apu.ac.jp.APU.
2. Mengunggah dokumen yang diminta paling lambat pada tanggal 13 November 2024 (untuk pendaftaran September 2025).
3. Pelamar yang terpilih untuk direkomendasikan untuk beasiswa ini akan diberitahukan hasil akhir aplikasi APU mereka.
4. Bagi pelamar yang terpilih wajib melengkapi dan menyerahkan dokumen aplikasi MEXT tambahan ke APU.
BACA JUGA:Ungkapan Syukur Wisudawati Atas Beasiswa Kedokteran Militer Unhan RI Kepada Prabowo