bacakoran.co

Wow! 4 Destinasi Wisata Terpopuler dan Unik di Amerika, Ada yang Tingginya 1.000 Kaki, Berani Coba?

4 Rekomendasi Destinasi Wisata Di Amerika yang Unik--Traveloka

Ia berupa suatu lorong sepanjang 21m dan mempunyai tinggi 46m yang dipenuhi dengan tempelan permen karet warna warni.

Destinasi wisata satu ini berlokasi di San Luis Obispo, California, Amerika Serikat.

Walaupun terlihat menjijikkan, tapi destinasi wisata satu ini sudah lulus tes kebersihan sebanyak 3 kali loh guys.

BACA JUGA:Galau Liburan Kemana? Ini 5 Rekomendasi Wisata Indonesia yang Low Budget, Healing Dulu Boskuuu...

BACA JUGA:Uhhh! 6 Wisata Horor di Indonesia ini Paling Seram, Pemberani Wajib Kesini...

Banyak yang mengatakan bahwa itu tak hanya sekedar tempelan permen karet saja, tetapi memiliki arti seni tersendiri.

Sampai saat ini masih banyak wisatawan yang mengunjungi destinasi wisata di Amerika Serikat ini, kalo kamu tertarik untuk kesini gak.

2. Carhenge

  
Destinasi Wisata Amerika Serikat Carhenge--Traveloka

Destinasi wisata di Amerika Serikat ini dibuat oleh seorang seniman bernama Jim Reinders yang terinspirasi dari Stonehenge.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Wisata Horor Paling Seram di Indonesia, Berani Uji Nyali Disini?

BACA JUGA:Ngeri! 3 Tempat Wisata Angker di Jogja yang Bikin Bulu Kuduk Merinding, Berani Coba Kesini?

Destinasi wisata ini dibangun dengan sangat mirip, dengan menggunakan 28 tumpukan mobil klasik bekas Amerika.

Destinasi wisata ini terletak di Alliance, Nebraska, Amerika Serikat.

Pencinta seni dan mobil klasik, dijamin akan menyukai destinasi wisata Amerika Serikat yang satu ini.

Wow! 4 Destinasi Wisata Terpopuler dan Unik di Amerika, Ada yang Tingginya 1.000 Kaki, Berani Coba?

Mutiara

Ainun


bacakoran.co - guys amerika serikat tak hanya dikenal sebagai pusat inovasi dan bisnis, tetapi negara satu ini juga kaya akan .

amerika serikat berada di antara samudra pasifik dan samudera atlantik, yang letaknya ada di benua amerika utara.

gak heran kalo amerika serikat mempunyai banyak sekali destinasi wisata unik dan populer didunia  yang bisa dikunjungi.

kalo kamu menyukai yang unik dan langkah, amerika serikat termasuk salah satu negara yang memiliki destinasi tersebut.

amerika serikat mempunyai berbagai destinasi wisata, seperti wisata bangunan bersejarah, taman hiburan, plaza dan yang unik di dunia.

yakin deh kalo kamu pergi kesini, kamu gak akan nyesel karena destinasi wisata di amerika ini gak akan kamu temuin di negara lain.

ini 5 rekomendasi destinasi wisata di amerika yang sudah dirangkum oleh tim bacakoran.co, yuk di simak.

1. bubblegum alley 

 
destinasi wisata amerika serikat bubblegum alley--traveloka

destinasi wisata di amerika serikat satu ini sangat anti-mainstream dan .

ia berupa suatu lorong sepanjang 21m dan mempunyai tinggi 46m yang dipenuhi dengan tempelan permen karet warna warni.

destinasi wisata satu ini berlokasi di san luis obispo, california, amerika serikat.

walaupun terlihat menjijikkan, tapi destinasi wisata satu ini sudah lulus tes kebersihan sebanyak 3 kali loh guys.

banyak yang mengatakan bahwa itu tak hanya sekedar tempelan permen karet saja, tetapi memiliki arti tersendiri.

sampai saat ini masih banyak wisatawan yang mengunjungi destinasi wisata di amerika serikat ini, kalo kamu tertarik untuk kesini gak.

2. carhenge

  
destinasi wisata amerika serikat carhenge--traveloka

destinasi wisata di amerika serikat ini dibuat oleh seorang seniman bernama jim reinders yang terinspirasi dari stonehenge.

destinasi wisata ini dibangun dengan sangat mirip, dengan menggunakan 28 tumpukan mobil bekas amerika.

destinasi wisata ini terletak di alliance, nebraska, amerika serikat.

pencinta seni dan mobil klasik, dijamin akan menyukai destinasi wisata amerika serikat yang satu ini.

3. the columbia river gorge

 
destinasi wisata amerika serikat the columbia river gorge--sun education group

destinasi wisata amerika serikat satu ini merupakan sebuah sungai yang melewati pegunungan cascade dengan panjang sungai 80 mil.

uniknya sungai ini mempunyai 90 lebih air terjun dengan sungai yang curam dan dikelilingi tebing terjal.

destinasi wisata ini berlokasi di oregon, amerika serikat.

selain , destinasi wisata amerika serikat satu ini juga anti-mainstream, cocok ni buat kamu yang punya jiwa-jiwa petualang.

4. oljato monument valley

 
destinasi wisata amerika serikat oljato-monumeng valley--sun education group

destinasi wisata amerika serikat ini merupakan salah satu tempat suci yang ditinggal oleh masyarakat navajo selama berabad abad lamanya.

destinasi ini cukup unik karena terbentuk dari bebatuan merah di tengah-tengah lembah gurun yang memiliki ketinggian 1.000 kaki

selain itu destinasi wisata ini juga sering dijadikan sebagai tempat untuk syuting.

berlokasi di utah, amerika serikat.

buat kamu yang menyukai keindahan alam dan wisata sejarah, destinasi ini menjadi rekomendasi untuk kamu kunjungi.

itu tadi 4 rekomendasi destinasi wisata yang ada di amerika serikat yang dan unik serta anti-mainstream yang bisa kamu kunjungi.

cocok untuk menambah pengalaman sekaligus berlibur ria.

Tag
Share