Apakah Kamu Tahu, Air Mani Itu Ternyata Tidak Najis Lho

BACAKORAN.CO - Sebagian besar umat muslim masih salah kaprah menilai air mani adalah najis. Ternyata pandangan itu adalah salah. Dalam ajaran Islam, air mani bukanlah najis layaknya air seni (kencing) maupun kotoran lainnya. Hal ini pula yang disepakati oleh kebanyakan ulama bahwa air mani tidak najis. BACA JUGA : Air Zam Zam, Minuman Suci Umat Muslim, Jadi Buah Tangan Saat Haji dan Umrah, Banyak di Palsukan Meski begitu, apabila tubuh seseorang terkena air mani yang masih basah, hendaknya ia membasuh bagian tubuh tersebut dengan air sampai bersih. Dalam sebuah cerarahmnya, KH Bahauddin Nursalim atau yang lebih akrab disapa Gus Baha mengatakan bahwa air mani itu tidak najis. Menurut pengasuh pondok pesantren di Narukan Rembang ini, sejatinya sesuatu yang terkena barang yang dihukumi najis itu hukumnya sudah pasti akan menjadi najis.

Apakah Kamu Tahu, Air Mani Itu Ternyata Tidak Najis Lho

Daren

Daren


bacakoran.co - sebagian besar umat muslim masih salah kaprah menilai air mani adalah najis. ternyata pandangan itu adalah salah. dalam ajaran islam, air mani bukanlah najis layaknya air seni (kencing) maupun kotoran lainnya. hal ini pula yang disepakati oleh kebanyakan ulama bahwa air mani tidak najis. baca juga : meski begitu, apabila tubuh seseorang terkena air mani yang masih basah, hendaknya ia membasuh bagian tubuh tersebut dengan air sampai bersih. dalam sebuah cerarahmnya, kh bahauddin nursalim atau yang lebih akrab disapa mengatakan bahwa air mani itu tidak najis. menurut pengasuh pondok pesantren di narukan rembang ini, sejatinya sesuatu yang terkena barang yang dihukumi najis itu hukumnya sudah pasti akan menjadi najis.
Tag
Share