Banjir Pujian! Ini Sosok Fitra Eri Influencer Otomotif Viral karena Berani Tolak Tawaran Jadi Buzzer Pertamina

Fitra Eri berani tolak jadi buzzer Pertamina--Kolase
BACA JUGA:4 Rekomendasi Motor Suzuki Terbaik di Tahun 2025, Segini Ternyata Harganya
BACA JUGA:Geger! Merger Raksasa Otomotif Jepang Honda-Nissan, Toyota Cs Ketar-Ketir?
Sejak saat itu, Fitra memiliki banyak penggemar yang semakin mengenangnya ketika ia meraih kemenangan pada ajang Lamborghini Super Trofeo Asia di Sirkuit Sepang, Malaysia.
Selain itu, Fitra beralih meneruskan karirnya di dunia jurnalistik otomotif dengan bergabung di majalah Auto Bild sebagai jurnalis.
Di sana, Fitra mendapatkan dan berbagai banyak ilmu dan pengalaman seputar otomotif.
Namun, karir Fitra berakhir ketika ia diberhentikan dari media Auto Bild bersamaan kepergian sang ibunda, sehingga kejadian tersebut menjadi pukulan terberat baginya.
BACA JUGA:Hadir Dengan Berbagai Fitur Canggih, Ini Spesifikasi Lengkap dan Harga Suzuki Address Playful
Untungnya, Fitra terus bangkit untuk bergabung ke media Oto Driver dan dunia digital dengan emmbuat berbagai konten seputar otomotif di media sosial.
Oleh sebab itulah, Fitra Eri dikenal sebagai Influencer otomotif.
Konten-kontennya bisa diakses di akun media sosial Instagram-nya, @fitra.eri yang telah mencapai 1,5 pengikut.
Selain itu, Fitra Eri juga memiliki Kanal Youtube bernama Fitra Eri dengan 3,1 jutra subscriber.
Dengan konten-konten yang dibuatnya di kedua platforms media sosial tersebut, Fitra Eri mendapatkan penghargaan sebagai Konten Kreator Otomotif Terfavorit dari GTV pada 2021.
Maka dengan penghargaan dan prestasinya di bidang otomotif, Fitra Eri tetap mempertahankan integritas dan profesionalismenya sehingga tidak ingin bertanggung jawab untuk menyampaikan informasi yang belum pasti.