bacakoran.co

Erick Thohir BiIang Stop Naturalisasi, PK Nekat Dekati Struijk

Pascal Struijk salah satu pemain diaspora yang diincar oleh Patrick Kluivert --

BACAKORAN.CO – Ketua PSSI, Erick Thohir sudah menyatakan untuk menyetop sementara program pemain naturalisasi sebelum dua laga sisa Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Erick minta pelatih timnas Indonesia, Patrick Kluivert (PK) untuk fokus mempersiapkan diri. 

Dua pertandingan sisa melawan Timnas China pada tanggal 6 Juni 2025 dan Jepang pada tanggal 10 Juni 2025 akan menjadi pertaruhan nasib Skuad Garuda.  Jika mampu meraih kemenangan maka Indonesi punya peluang lolos ke Piala Dunia 2026. 

Meski dilarang oleh Erick Thohir, Patrick Kluivert tetap memantau perkembangan pemain diaspora Indonesia. Mantan pemain Ajax Amsterdam dan Barcelona itu nekat menonton pertandingan antara Oxford United melawan Leeds United pada laga lanjutan kasta kedua Liga Inggris, Championship. 

Patrick Kluivert bahkan duduk satu baris dengan bek Leeds United, Pascal Struijk. Pascal yang tidak dimainkan oleh Leeds United tetap dibawa ke Stadion Kazzam kandang Oxford United. Nampak terlihat Kluivert berbincang dengan pemain berdarah Indonesia tersebut. 

Patrick Kluivert tidak sendiri dia ditemani oleh asisten pelatih Denny Landzaata dan penasihat teknis, Jordi Cruyff. Usai pertandingan, Patrick sempat mengobrol dengan punggawa Oxford, Marselino Ferdinan dan Ole Romeny. 

BACA JUGA:Dibayar Segini, Madrid Optimis Boyong Xabi Alonso ke Santiago Bernabeu

BACA JUGA:Nasib Tragis Coutinho Pindah ke Klub Impian Barcelona Justru Membunuh Karirnya

Netizen langsung heboh melihat pemandangan yang tak biasa tersebut. Banyak yang menyangka Patrick Kluivert tengah melakukan pendekatan secara personal dengan Pascal Struijk. Bek berusia 28 tahun itu sudah lama punya keinginan untuk menjadi pemain timnas Indonesia. 

Meski bermain di kasta kedua Liga Inggris, market value Pascal Struijk sangat tinggi. Dia punya harga pasar sangat mahal berkisar 16 Juta Euro atau setara dengan Rp272 Miliar. Harga tersebut akan menjadikan Struijk akan menjadi pemain termahal di timnas Indonesia. 

Saat ini pemain termahal timnas Indonesia dipegang oleh Mees Hilgers dengan harga transfer mencapai 7 Juta Euro atau sekitar Rp119 Miliar. Bahkan harga Pascal Struijk mengalahkan separuh jumlah skuad timnas Indonesia. 

BACA JUGA:Didekati Madrid, Ini Reaksi Mantan Juru Taktik Liverpool

BACA JUGA:Baru Diperpanjang Kontrak, Liverpool Uring-Uringan dengan Mo Salah Ada Apa?

Struijk sendiri sempat heran bagaimana orang Indonesoa bisa tahu kalau dia punya keturanan dari Indonesia. Pada saat Covid-19, dia pernah di wawancarai  tentang asal usul keluarganya. Dia membenarkan bahwa dirinya punya keturunan dari Indonesia. 

“Ya, dari kakek dan nenek saya yang meninggalkan Hindia Belanda ke Belanda. Saya punya koneksi dengan Indonesia. Orang-orang Indonesia tampaknya sadar kalau saya punya darah Indonesia. Saya tidak mengerti bagaimana mereka bisa tahu hal itu,” kata Pascal Struijk. 

Erick Thohir BiIang Stop Naturalisasi, PK Nekat Dekati Struijk

Zulhanan

Zulhanan


bacakoran.co – ketua , sudah menyatakan untuk menyetop sementara program pemain naturalisasi sebelum dua laga sisa babak ketiga kualifikasi zona asia. erick minta pelatih timnas indonesia,  (pk) untuk fokus mempersiapkan diri. 

dua pertandingan sisa melawan timnas pada tanggal 6 juni 2025 dan jepang pada tanggal 10 juni 2025 akan menjadi pertaruhan nasib skuad garuda.  jika mampu meraih kemenangan maka indonesi punya peluang lolos ke piala dunia 2026. 

meski dilarang oleh erick thohir, patrick kluivert tetap memantau perkembangan pemain diaspora indonesia. mantan pemain ajax amsterdam dan itu nekat menonton pertandingan antara melawan leeds united pada laga lanjutan kasta kedua liga inggris, championship. 

patrick kluivert bahkan duduk satu baris dengan bek leeds united, . pascal yang tidak dimainkan oleh leeds united tetap dibawa ke stadion kazzam kandang oxford united. nampak terlihat kluivert berbincang dengan pemain berdarah indonesia tersebut. 

patrick kluivert tidak sendiri dia ditemani oleh asisten pelatih denny landzaata dan penasihat teknis, jordi cruyff. usai pertandingan, patrick sempat mengobrol dengan punggawa oxford, marselino ferdinan dan ole romeny. 

netizen langsung heboh melihat pemandangan yang tak biasa tersebut. banyak yang menyangka patrick kluivert tengah melakukan pendekatan secara personal dengan pascal struijk. bek berusia 28 tahun itu sudah lama punya keinginan untuk menjadi pemain timnas indonesia. 

meski bermain di kasta kedua liga inggris, market value pascal struijk sangat tinggi. dia punya harga pasar sangat mahal berkisar 16 juta euro atau setara dengan rp272 miliar. harga tersebut akan menjadikan struijk akan menjadi pemain termahal di timnas indonesia. 

saat ini pemain termahal timnas indonesia dipegang oleh mees hilgers dengan harga transfer mencapai 7 juta euro atau sekitar rp119 miliar. bahkan harga pascal struijk mengalahkan separuh jumlah skuad timnas indonesia. 

struijk sendiri sempat heran bagaimana orang indonesoa bisa tahu kalau dia punya keturanan dari indonesia. pada saat covid-19, dia pernah di wawancarai  tentang asal usul keluarganya. dia membenarkan bahwa dirinya punya keturunan dari indonesia. 

“ya, dari kakek dan nenek saya yang meninggalkan hindia belanda ke belanda. saya punya koneksi dengan indonesia. orang-orang indonesia tampaknya sadar kalau saya punya darah indonesia. saya tidak mengerti bagaimana mereka bisa tahu hal itu,” kata pascal struijk. 

bek berusia 25 tahun itu bukan sembarang bek. dia telah memperkuat leeds uniteed sekak tahun 2018 lalu. dengan postur yang sangat tinggi 190 cm menjadi skuad penting bagi leeds united dalam beberapa musim terakhir. 

pascal struijk dilahirkan di kota deurde, belgia. pada usia 3 tahun dia pindah ke kota den haag bersama orang tuanya. struijk bisa memperkuat tiga negara belgia, belanda, dan indonesia. darah indonesia berasa dari kakeknya yang lahir di hindia belanda (indonesia). 

di level junior, struijk telah membela timnas belanda u-17 sebanyak tiga lalu. namanya sempat terdaftar masuk skuad timnas belanda yang akan menjalani seleksi piala dunia 2022 lalu.  sayang dia tidak terpilih masuk skuat inti de oranje. (*)

 

Tag
Share