GIIAS 2023! All New CR-V Hybrid dan Empat Model Elektrifikasi Honda

GIIAS 2023! All New CR-V Hybrid dan Empat Model Elektrifikasi Honda BACAKORAN.CO - Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023, menjadi  rencana ambisius PT Honda Prospect Motor dalam mewujudkan masa depan mobil ramah lingkungan. Dalam acara tersebut, Honda telah mengumumkan rencana peluncuran lima model kendaraan elektrifikasi yang berbeda. Semakin memperkuat komitmen perusahaan untuk berinovasi dalam industri otomotif yang semakin berkelanjutan. Salah satu momen paling dinantikan dari GIIAS tahun ini adalah perkenalan All New CR-V, yang menjadi sorotan utama panggung. BACA JUGA : Mobil Dinas Terobos Jalan Baru, yang Belum Kering. Pekerja Proyek Marah?

Varian Hybrid Ramah Lingkungan

Menariknya Honda telah menghadirkan varian hybrid pertama untuk model ini di Indonesia. Mesin hybrid yang dipadukan dengan teknologi canggih lainnya menunjukkan arah perkembangan teknologi otomotif yang lebih hijau. "Kami percaya model ini bisa memperkenalkan arah teknologi ke depannya. Bangga saya mempersembahkan, All New CR-V," ujar President Director PT Honda Prospect Motor, Kotaro Shimizu. Namun, Honda tidak hanya berhenti di situ. Dalam upayanya untuk memperluas pilihan kendaraan ramah lingkungan, Honda juga memperkenalkan empat model lainnya.

GIIAS 2023! All New CR-V Hybrid dan Empat Model Elektrifikasi Honda

yudi sumeks

yudi sumeks


giias 2023! all new cr-v hybrid dan empat model elektrifikasi honda bacakoran.co - gaikindo indonesia international auto show (giias) 2023, menjadi  rencana ambisius pt honda prospect motor dalam mewujudkan masa depan mobil ramah lingkungan. dalam acara tersebut, honda telah mengumumkan rencana peluncuran lima model kendaraan elektrifikasi yang berbeda. semakin memperkuat komitmen perusahaan untuk berinovasi dalam industri otomotif yang semakin berkelanjutan. salah satu momen paling dinantikan dari giias tahun ini adalah perkenalan all new cr-v, yang menjadi sorotan utama panggung. baca juga :

varian hybrid ramah lingkungan

menariknya telah menghadirkan varian hybrid pertama untuk model ini di indonesia. mesin hybrid yang dipadukan dengan teknologi canggih lainnya menunjukkan arah perkembangan teknologi otomotif yang lebih hijau. "kami percaya model ini bisa memperkenalkan arah teknologi ke depannya. bangga saya mempersembahkan, all new cr-v," ujar president director pt honda prospect motor, kotaro shimizu. namun, honda tidak hanya berhenti di situ. dalam upayanya untuk memperluas pilihan kendaraan ramah lingkungan, honda juga memperkenalkan empat model lainnya.
Tag
Share