Ternyata Suku Komering dan Batak Bersaudara, Terbukti Puyang Dua Beradik, Wajar Sifatnya Sama Keras!

Sabtu 09 Dec 2023 - 16:26 WIB
Reporter : Yudi
Editor : Yudha IP

BACAKORAN.CO - Banyak orang tak tahu ternyata Suku Komering dan Suku Batak memiliki ikatan kekerabatan dan bersaudara.

Ini berdasarkan cerita rakyat di masyarakat Komering yang ada.

Dimana kakak beradik yang datang dari negeri seberang, setelah sampai Sumatra mereka berpisah 

Sang kakak pergi ke selatan menjadi Puyang suku Komering dan sang adik ke Utara menjadi Puyang Suku Batak

Kedua suku ini, memiliki karakter masyarakatnya yang hampir sama.

BACA JUGA:Siap-Siap! Kemenag Bakal Gelar SKKT untuk CPPPK, Catat Tata Cara dan Waktu Tesnya

Dimana mereka dikenal memiliki temperamen yang tinggi dan keras.

Melalui kisah ini, terbentang hubungan keluarga antara dua suku yang berakar dalam sejarah.

Dengan menyelidiki sejarah dan melakukan analisis mendalam, Dusun Minanga Tuha di wilayah marga Semendawai Suku I.

Atau dusun keenam dari Dusun Gunung Jati, muncul sebagai pusat awal Kerajaan Sriwijaya.

BACA JUGA:Waduh! Anggota Bawaslu Rame-Rame Kena Sanksi Peringatan dari DKPP, Ini Gegaranya

Palembang dianggap sebagai pusat tengah, sementara Jambi memegang peran sebagai pusat akhir dari kerajaan yang megah ini.

Minanga Tuha, sebagai kota pelabuhan utama, menjadi saksi bisu aktivitas bongkar muat barang dan bersandarnya kapal-kapal Sriwijaya dan asing. 

Tempat ini tidak hanya pusat ekonomi, tetapi juga menjadi pusat interaksi budaya, politik, dan religi antara Sriwijaya dan dunia luar.

Dengan jejak sejarah yang kaya dan budaya yang mendalam, Suku Komering dan wilayah budayanya menjadi bagian tak terpisahkan dari kekayaan Sumatra Selatan. 

Kategori :