BACAKORAN.CO – Bahasa Inggris dianggap sebagai bahasa universal.
Banyak digunakan orang untuk berkomunikasi di berbagai belahan dunia.
Bahkan, sebagian negara menjadikan bahasa Inggris sebagai bahasa resminya.
Oleh karenanya, menguasai bahasa Inggris menjadi hal yang penting.
BACA JUGA:Simak! Penulisan Bahasa Indonesia yang Sering Salah, Yuk Perbaiki..
Namun, kesulitan yang kerap dihadapi saat belajar bahasa Inggris adalah mengingat aturan tata bahasa (grammar).
Banyaknya tenses dalam bahasa Inggris membuat kesulitan dalam mengingat formula setiap tenses tersebut.
Selain itu, bentuk ini harus digunakan di saat yang tepat!
BACA JUGA:Bangga! Bahasa Indonesia jadi Bahasa Resmi Lembaga Internasional UNESCO, Kok Bisa?
Padahal, sebenarnya menghafalkan tenses dalam bahasa Inggris cukup sederhana.
Kamu hanya perlu mengingat rumus dan waktu yang digunakan.
Berikut tips atau cara mudah menghafal tenses dalam bahasa Inggris dikutip dari laman ican-education.com:
Simple Present Tense
Simple Present Tense merupakan jenis tenses yang sering digunakan pada kalimat secara umum maupun percakapan bahasa Inggris.