2. Menenangkan dan Mengurangi Kemerahan
Sifat anti-inflamasi air mawar membantu menenangkan kulit.
Yang sedang meradang dan mengurangi kemerahan.
Air mawar menjadi solusi yang efektif untuk kulit sensitif atau yang sedang mengalami iritasi.
3. Membantu Mengatasi Jerawat
Air mawar memiliki sifat antibakteri dan antiseptik.
Yang dapat membantu membersihkan pori-pori.
Mengurangi jerawat, dan mencegah timbulnya jerawat baru.
Gunakan air mawar sebagai toner setiap hari untuk membantu menjaga kebersihan kulit.
4. Meningkatkan Tekstur Kulit
Kandungan antioksidan dalam air mawar membantu melawan kerusakan akibat radikal bebas.
Yang dapat meningkatkan elastisitas kulit dan meningkatkan tekstur kulit.
Kalau kamu rutin menggunakan air mawar dalam jangka waktu tertentu.