Rahasia Perawatan Kulit Kasar dan Kering: Pilihan Tabir Surya dan Langkah Praktis untuk Kulit Sehat

Rabu 24 Jan 2024 - 05:00 WIB
Reporter : djarwo
Editor : djarwo

BACAKORAN.CO - Kulit yang sehat dan terawat merupakan cermin dari gaya hidup dan perawatan yang baik.

Salah satu kunci utama untuk mencapai kulit yang indah adalah dengan memperhatikan pola makan sehat, menghindari kebiasaan merokok, mengelola stres, beraktivitas fisik, tidur yang cukup, dan melindungi kulit dari sinar matahari.

Dalam artikel ini, kita akan menjelaskan beberapa langkah praktis yang dapat membantu Anda merawat kulit dengan fokus pada pemilihan tabir surya yang sesuai untuk kulit kasar dan kering.

Sebelum kita mambahas tentang pemilihan tabir surya yang tepat. Ada baiknya kita coba ulas sedikit tentang bagaimana cara merawat kulit yang baik dan tepat. Yuk simak penjelasannya :

BACA JUGA:4 Rekomendasi Sunscren Emina, Melindungi dan Nyaman Dipakai Seharian, Kuy Cobain...

1. Pola Makan yang Sehat

Pastikan Anda menerapkan pola makan sehat dengan mengonsumsi makanan yang mengandung antioksidan dan vitamin penting untuk kulit seperti wortel, tomat, bayam, brokoli, susu rendah lemak, buah beri, kacang-kacangan, dan ikan berlemak seperti salmon dan ikan kembung.

2. Kebiasaan Merokok

Hindari kebiasaan merokok karena merokok dapat mempersempit pembuluh darah kecil di lapisan terluar kulit, merusak kolagen dan elastin pada jaringan kulit, dan membuat kulit tampak cepat tua.

3. Kelola Stres

Kelola stres sebaik mungkin karena hormon kortisol yang dihasilkan tubuh saat stres dapat meningkatkan produksi minyak alami kulit dan menutup pori-pori kulit.

4. Aktivitas Fisik

Perbanyak beraktivitas fisik karena aktivitas fisik membantu menjaga kesehatan kulit dengan cara meningkatkan pasokan darah kaya oksigen dan nutrisi ke dalam sel kulit.

BACA JUGA:Wow! Manfaat The Originote 24K SymWhite Jelly Booster Solusi untuk Kulit Segar dan Bercahaya...

5. Tidur yang Cukup

Kategori :